Resep Tempe Mendol
Resep Mendol Tempe Khas Malang Jawatimur Pr Jajanandaerah
Resep Cara Membuat Mendol Tempe Khas Malang
Resep Cara Membuat Mendol Tempe Khas Malang – Mendol tempe adalah jenis makanan tradisional khas dari Malang yang terbuat dari bahan dasar tempe yang diolah dengan dibumbui bumbu yang pas sehingga makanan ini memiliki rasa yang gurih. Makanan ini sangat cocok dijadikan sebagai cemilan namun cocok juga dijadikan sebagai lauk. Mendol merupakan nama makanan atau nama lain dari perkeddel sehingga makanan ini dapat juga disebut sebagai perkedel tempe. Perkedel tempe atau mendol tempe ini memang sangat jarang ditemukan didaerah lain, namun anda akan banyak menemukan jenis makanan yang satu ini ketika anda berkunjung ke Jawa Timur. Memang harus membutuhkan perjuangan yang cukup besar untuk dapat menikmati makanan enak yang satu ini. Akan tetapi, anda tidak perlu khawatir karena makanan ini sangat mudah dibuat sehingga anda dapat membuatnya sendiri dan tidak harus jauh-jauh datang ke Jawa Timur. Mendol tempe dapat dinikmati oleh siapapun yang menggemarinya, baik itu orang tua, ibu-ibu, bapak-bapak ataupun anak anak. Silahkancoba bagi anda yang ingin mencicipinya.
Bahan Utama :
- tempe 350 gr
- minyak goreng secukupnya
Bumbu halus mendol tempe :
- garam 1 sendok teh
- cabe rawit 15 buah
- daun jeruk 1 lembar
- bawang putih 3 siung
- bawang merah 5 butir
- 3 cm kencur
- penyedap rasa 1/2 sendok teh
- gula pasir 1/2 sendok teh
Cara Membuat Mendol Tempe Enak :
- ambil tempe lalu tumbuk hingga sedikit halus
- Campurkan tempe dengan bumbu yang dihaluskan sambil diaduk hingga merata
- Ambil adonan tempe secukupnya lalu dibentuk bulat-bulat seperti perkedel pada umumnya
- Goreng adonan tempe yang sudah dibentuk bulat dalam minyak panas sampai matang lalu diangkat dan tiriskan
- Mendol tempe yang enak ini siap untuk disajikan
Selamat bagi para ibu-ibu rumah tangga yang ingin mencoba Resep Membuat Mendol Tempe Spesial ini. Semoga berhasil dan nikmati bersama dengan keluarga tercinta.
Resep Yang di Cari Pengunjung:
Resep mendol tempe,cr buat mendol,resep mendol,bumbu mendol,cara membuat mendolGadis manis penyuka kuliner khas nusantara sekaligus suka memasak dan menulis resep memasak mudah dan sederhana
Cara Membuat Cilung Isi Keju Enak dan kenyal – Cilung adalah salah satu makanan yang terbuat dari bahan dasar aci atau tepung...
Resep Membuat Tutut Pedas Sederhana Enak Lezat – Jenis makanan seafood juga ternyata tak kalah lezatnya, banyak sekali masyarakat luas yang menyukai makanan...
Cara Membuat Ayam Bakar Bumbu Kuning Enak – masakan ayam yang memang sudah populer dimana-mana adalah ayam bakar. Berbagai macam jenis ayam...
Resep Membuat Bubur Bayi Susu Kentang Lembut – Anda sedang kebingungan untuk membuat makanan untuk si kecil? Nah, kali ini kami akan...
Cara Membuat Tahu Aci Khas Tegal – Setelah sebelumnya kami berbagi resep tentang berbagai macam jenis masakan, kali ini kami juga kan...
Gallery Resep Tempe Mendol
Resep Tempe Mendol Oleh Suniah Cookpad
Resep Membuat Mendol Goreng Tempe Aroma Ketumbar Khas Jawa
Resep Dan Cara Membuat Tempe Mendol Mendol Tempe Khas
Cara Membuat Perkedel Atau Mendol Tempe Resepcaramemasak Org
Resep Bola Bola Tempe Ceria Yang Kering Dan Gurih
Resep Mendol Tempe Enak Supaya Enggak Bosan Makan Tempe
Resep Masakan Tempe Baru For Android Apk Download
Aneka Resep Olahan Tempe For Android Apk Download
Resep Masakan Indonesia Resep Tempe Mendol Indonesian
Resep Tempe Mendol Oleh Budi Rahayu Dapoerayuk Cookpad
Resep Mendol Tempe Kering Yang Enak Dan Gurih
Mendol Tempe Bosok Khas Malang
Mendol Wikipedia Bahasa Indonesia Ensiklopedia Bebas
Resep Bikin Mendol Tempe Perkedel Gurih Nan Pedas Khas Malang
Cara Membuat Mendol Tempe Busuk Khas Malang Pedas Dapur
Belum ada Komentar untuk "Resep Tempe Mendol"
Posting Komentar