Resep Es Kelapa Muda Aneka Rasa



Es Kelapa Muda Aneka Rasa Mandirancan Photos Facebook

Resep Es Kelapa Muda Enak, Segar dan Menyehatkan Tubuh, Cocok untuk Minuman Buka Puasa

Arwini.com – Resep es kelapa muda yang yahuut dan segar cocok dibuat saat buka puasa. Minuman segar es kelapa muda menjadi minuman pelepas dahaga yang tepat karena bisa menjaga stamina tubuh saat berpuasa.

Air kelapa muda bermanfaat dalam menetralisir racun dalam tubuh dan membantu menghilangkan rasa mual. Selain itu, air kelapa juga berkhasiat untuk mempercepat kesembuhan penyakit demam berdarah, menghilangkan dehidrasi serta masih banyak lagi.

Cara membuat es kelapa muda bisa ditambah buah-buah lainnya agar lebih lezat. Buah yang biasa dicampurkan adalah leci yang kaya akan vitamin C. Buah ini mengandung kalsium yang bisa bermanfaat sebagai pencegah batuk.

Jika dikombinasikan kelapa muda dan leci cocok sebagai obat untuk menyehatkan tubuh secara keseluruhan. Tak hanya itu, resep es kelapa muda juga baik dipadukan dengan biji selasih yang dapat meredakan panas dalam.

Lengkap sudah bila semua bahan dijadikan satu menjadi minuman nikmat pelepas dahaga. Ketahui yuk cara membuat es kelapa muda dari resep Arwini berikut ini!

Bahan-Bahan yang Disiapkan :

  • 1 buah kelapa muda diserut dagingnya dan tuang airnya dalam wadah
  • 200 g buah leci atau leci kalengan
  • 200 ml sirup rasa leci
  • 1 sdm biji selasi yang direndam
  • Es batu secukupnya

Langkah Penyajian Resep Es Kelapa Muda :

  • Siapkan mangkuk saji, lalu masukkan kelapa muda secukupnya.
  • Tambahkan buah leci dan biji selasih secukupnya.
  • Lalu, tuangkan air kelapa muda dan sirup secukupnya.
  • Jangan lupa tambahkan es batu yang diserut atau kotak-kotak kecil.
  • Es kelapa mudah siap disajikan bersama keluarga.

Resep Es Kelapa Muda Original

Bahan-Bahan yang Disiapkan :

  • 1 buah kelapa mudah yang segar
  • 1 kaleng susu kental manis
  • 1-2 jeruk nipis atau lemon
  • Sirup gula atau sirup frambozen
  • Es batu yang diserut

Langkah Penyajian Resep Es Kelapa Muda Original :

  • Ambillah mangkuk saji atau gelas. Lalu, berikan daging kelapa muda secukupnya.
  • Tambahkan sirup gula atau frambozen sesuai selera Anda.
  • Masukkan perasan jeruk nipis atau lemon agar rasanya alami dan sekaligus melegakan tenggorokan.
  • Yang terakhir, tuangkan susu kental manis secukupnya dan tambahkan es batu serut sesuai selera.

Es kelapa muda siap disajikan bersama makanan apapun. Pastikan selama puasa Anda menyajikan masakan yang sehat dan mendukung kebaikan tubuh agar kuat berpuasa. Selain resep es kelapa muda, Arwini.com juga memiliki aneka ragam resep makanan dan minuman lezat lainnya.

Anda bisa belajar mempraktikkan cara membuat es kelapa muda di rumah bersama keluarga, sehingga lebih menyenangkan dan menambah kebersamaan. Jangan ragu share ke teman-teman Anda lainnya supaya mereka juga bisa menghidangkan makanan terbaik dan sehat untuk keluarganya.

Gallery Resep Es Kelapa Muda Aneka Rasa

564 Resep Aneka Minuman Segar Es Kelapa Muda Enak Dan

Download Aneka Es Kelapa Muda Apk Latest Version 2 4 For

Es Kelapa Muda Aneka Rasa Limbangan Brebes Segamas

Membuat Variasi Es Kelapa Muda Segar Untuk Berbuka Puasa

Es Kelapa Muda Aneka Rasa Cuma Rp 5 000 Minuman Viral Dan Kekinian Segarnya Bikin Nagih

Resep Es Kelapa Muda Aneka Rasa Cecep345 Com

Segarnya Bisnis Es Kelapa Muda Berapa Modalnya Okezone

5 Resep Es Kelapa Muda Minuman Segar Untuk Buka Puasa

Segar Untuk Buka Puasa Inilah 5 Resep Varian Minuman Es

Manfaat Es Kelapa Muda Untuk Kesehatan

Resep Es Kelapa Muda Aneka Rasa Yang Nikmat Dan Menyegarakan

Viral Resep Es Kelapa Muda Masa Depan Seperti Apa

Peluang Bisnis Es Kelapa Muda Dan Analisa Usahanya Toko

Kuliner Solo Aneka Rasa Degan Menggoda Di Crazy Coconuts

10 Kreasi Es Kelapa Muda Yang Menyegarkan Untuk Buka Puasa

5 Cara Membuat Es Kopyor Segar Dan Nikmat Untuk Menu Takjil

Es Kelapa Muda Kw

4 Kreasi Resep Es Kelapa Muda Segar Untuk Melepas Dahaga

4 Resep Es Timun Serut Jeruk Nipis Selasih Nata De Coco Segar


Belum ada Komentar untuk "Resep Es Kelapa Muda Aneka Rasa"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel