Resep Olahan Kerang



Resep Tumis Kerang Dan Cara Membuat Bacaresepdulu Com

Resep Kerang Kupas, Solusi Masakan Laut Nikmat Bergizi Tinggi

Selain ikan, kuliner laut lain yang tak kalah nikmat dan bergizi, yaitu kerang. Hewan unik yang memiliki cangkang ini dapat dibuat menjadi beragam olahan. Di Indonesia sendiri, salah satu olahan kerang yang cukup populer yaitu olahan kerang kupas. Hal itu karena, selain lezat, resep kerang kupas dan cara pembuatannya pun terbilang mudah. Karena itulah, jenis kerang ini lebih banyak dipilih untuk dijadikan sebagai olahan kuliner laut, khususnya bagi pemasak pemula.

Lezatnya Olahan Kerang Kupas

Sebenarnya kuliner berbahan dasar kerang di Indonesia sudah termasuk hal yang biasa. Karena seperti halnya ikan, kerang juga termasuk hewan laut yang cocok diolah menjadi masakan apapun. Mulai dari dioseng, ditumis, disate, dibakar, dipindang, atau dibuat menjadi kuliner berkuah seperti sup. Tidak hanya itu, kenikmatan kerang tersebut juga diikuti dengan nilai gizi sehingga kuliner kerang bukan hanya nikmat tetapi juga sehat.

Dalam segi rasa, kerang juga terbilang jauh lebih enak dibandingkan dengan ikan. Bagi Anda yang belum pernah mencicipinya, mungkin akan berfikir jika kerang memiliki daging keras. Padahal, meskipun merupakan hewan yang memiliki cangkang keras, kerang mempunyai daging sangat lunak, yang ketika dimasak akan menghasilkan rasa gurih dan lezat.

Kerang Kupas, Cocok Untuk Segala Macam Olahan

Adapun mengenai jenis kerang yang dapat diolah, ada beragam kerang yang bisa dipilih. Diantaranya, kerang dara, kerang tiram, kerang hijau, kerang bambu, kerang kuning, atau yang kini tengah dibahas yaitu kerang kupas. Untuk pemasakannya, umumnya, tiap kerang akan memiliki cara pemasakan dan kecocokan resep masakan yang berbeda.

Ada jenis kerang yang cocok jika dimasak menjadi tumis, namun ada pula jenis kerang yang lebih cocok jika dimasak menjadi oseng. Oleh karena itu, Anda bisa menyesuaikannya dengan kecocokan pemasakan kerang sehingga kenikmatan rasa kerang bisa keluar secara sempurna.

Misalnya untuk olahan kerang kupas. Pada dasarnya, kerang kupas merupakan jenis kerang yang cocok diolah menjadi beragam masakan. Resep kerang kupas dan cara pemasakannya pun sangat mudah. Untuk referensi masakan kerang kupas, bisa disimak pada poin selanjutnya.

Referensi Resep Kerang Kupas Paling Gampang

Seperti yang telah dikatakan sebelumnya, jenis kerang kupas adalah jenis yang cocok dimasak dengan resep apapun. Oleh karena itu, untuk pengolahan, Anda hanya harus memperhatikan cara pengolahan yang benar. Hal itu karena pengolahan kerang yang salah bisa mengakibatkan efek buruk seperti gatal, biduran, atau gejala alergi lainnya.

Adapun salah satu cara pengolahan kerang yang benar, yaitu sebelum dimasak, rebus atau kukus kerang terlebih dahulu. Yaitu kira-kira lima menit untuk perebusan, atau sekitar empat hingga sembilan menit untuk opsi kukus. Hal ini dimaksudkan agar Anda bisa mengetahui kerang yang bagus dan tidak. Mengapa begitu? Nah ketika kerang direbus, umumnya kerang yang bagus akan membuka cangkangnya sendiri. Hal itu berbeda ketika kondisi kerang buruk. Meskipun direbus cangkang kerang akan tetap menutup.

Baca Juga : Resep Kerang Saus Padang Enak Resep Masakan Tumis Terong Kecap Pedas Resep Tumis Cumi Asin Cabai Hijau

Untuk pemasakan sendiri, Anda bisa langsung mengolah kerang kupas setelah direbus. Untuk rasa lebih nikmat, Anda bisa mencoba resep kerang kupas dengan tambahan rempah dan bumbu seperti irisan cabai, bawang putih, bawang merah,  jahe, lengkuas, kunyit, serta serai, dan daun salam untuk menambah aroma masakan. Seperti biasa, tumis bumbu hingga harum dan masukkan kerang yang sebelumnya sudah ditiriskan.

Gallery Resep Olahan Kerang

Resep Kerang Home Facebook

10 Resep Kerang Lezat Dan Sehat Ala Rumahan Seruni Id

Simpel Dan Mudah Resep Olahan Kerang Ini Bisa Kamu Buat

Rekomendasi Resep Serba Kerang Dengan Saus Pedas Bikin

Resep Olahan Kong Macan Dentist Chef

Resep Oseng Kerang Olahan Seafood Yang Pastinya Jadi

Resep Kerang Balado Olahan Seafood Yang Cocok Untuk Makan

Resep Cara Membuat Masakan Kerang Merah Resep Masakan

Mas Fakta Aneka Resep Masakan Kerang

4 Cara Memasak Kerang Menjadi Berbagai Olahan Lezat

Cara Memasak Kepiting Asam Manis Saus Tiram Saus Padang

Kerang Tahu Masak Saus Tiram Menu Ala Resto Yang Bisa

Resep Kerang Dara Pedas Lezat Menggugah Selera Makan

Resep Olahan Kerang Dan Tempe Sederhana Oleh Putridini Cookpad

5 Resep Kerang Terpopuler Lezat Yang Praktis Dibuat

Resep Seafood Kerang Saus Tiram Spesial Resepsimbok Com

Aneka Resep Sate Kerang Dengan Olahan Bumbu Yang Variatif

7 Inspirasi Olahan Kerang Yang Bisa Bikin Kamu Ketagihan

11 Resep Olahan Kerang Yang Lezat Dan Bikin Ketagihan

10 Rekomendasi Resep Olahan Kerang Yang Lezat Dan Sehat

Resep Kerang Hijau Saus Padang Menggoyang Lidah Okezone

Resep Spesial Aneka Macam Kumpulan Resep Olahan Kerang

Kerang Asam Manis Pedas

Resep Praktis Kerang Saus Padang Womantalk

Resep Kerang Pedas Saus Tiram Makan Malam Makin Istimewa

Resep Kerang Dara Saus Padang A La Selera Nusantara

10 Resep Kerang Lezat Dan Sehat Ala Rumahan Seruni Id

Kumpulan Aneka Resep Kerang Terlengkap Dan Mudah Dibuat

Resep Kerang Hijau Saus Tiram Pedas


Artikel Terkait

Belum ada Komentar untuk "Resep Olahan Kerang"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel