Resep Bistik Daging Sapi



Resep Bistik Daging Sapi Sederhana Oleh Icha Cookpad

Resep Cara Membuat Bistik Daging Sapi Enak dan Bergizi

Thursday, October 2, 2014 Resep Sapi
Resep Cara Membuat Bistik Daging Sapi - Masakan spesial yang ada restoran – restoran biasanya kebanyakan bahan utamanya adalah dari daging, tidak terkecuali sajian bistik daging sapi. Bistik daging ini adalah salah satu menu makanan yang sangat spesial di restoran, dengan dibuat berbahan utama daging sapi. Dengan tampilan yang spesial tersebut bisa kita buat sendiri dirumah. Tidak perlu bingung dengan resepnya, karena kali ini saya melalui blog Resep Om akan memberikan resep bahan dan bumbu serta langkah - langkah dalam membuat bistik daging sapi yang spesial, lezat dan memiliki nilai gizi untuk anda semua. Kalau begitu yuk kita mulai.

Bahan dan Bumbu Resep Bistik Daging Sapi 

Resep Cara Membuat Bistik Daging Sapi Enak dan Bergizi
Bahan Utama:
  • Daging sapi ¼ kg
  • Mentega 3 sdm
  • Tomat 5 buah
  • Gula pasir, pala, kecap, garam dan lada secukupnya
Bahan Pelengkap penambah nilai gizi:
  • brokoli
  • wortel
  • kentang
  • kacang polo

Cara Membuat Bistik Daging Sapi

Cara Memasak Bistik Daging Sapi
  1. Haluskan pala, garam dan lada
  2. Kemudian anda cuci daging tersebut hingga bersih
  3. Lumuri semua daging tersebut dengan bumbu, kemudian diamkan selama kurang lebih 2 jam.
  4. Setelah itu, anda goreng daging tersebut dengan mentega, tunggu hingga daging matang dan berwarna kuning.
  5. Setelah itu anda dapat merebus tomat, yang kemudian anda saring. Ambil airnya dengan menambahkan gula dan juga garam.
  6. Potong dadu/kecil (sesuai selera) kemudian rebus / kukus bahan pelengkap ( brokoli, wortel, kentang, kacang polo ) sebentar saja agar kandungan vitamin tidak banyak terbuang.
  7. Setelah itu anda cairkan mentega lalu kasih kecap dan tuangkan air tomat kedalamnya.
  8. selanjutnya anda masukkan daging sapi yang telah digoreng tadi, yang kemudian anda panaskan sampai kental.
  9. Hidangkan bistik + (sayuran) bahan pelengkap nilai gizi, Dan bistik dapat anda nikmati bersama keluarga tercinta dengan rasa ,yang mak nyus.
Cukup mudah sekali bukan dalam membuatnya, dengan anda mencoba resep ini maka tidak perlu lagi untuk membeli diluar ketika berkeinginan menikmati menu bistik daging sapi.  Penyajian ini akan lebih istimewa jika anda menambahkan brambang goreng, daun sledri diatasnya.
Baca Juga: Selain resep di atas, anda pun dapat mencoba berbagai resep daging sapi lainnya melalui blog Resep Om ini, salah satunya >> Resep dan Cara Membuat Empal Daging Sapi Empuk.
Sekian yang bisa saya ulas tentang Resep Cara Membuat Bistik Daging Sapi kali ini, semoga artikel bisa bermanfaat bagi anda dan kelurga. Untuk lebih tau resep tentang masakan – masakan unik lainnya, maka anda bisa ikuti penyajian artikel dari kami. Selebihnya saya ucapkan terimakasih dan selamat mencoba.
Advertisement:

Gallery Resep Bistik Daging Sapi

Resep Bistik Daging Palembang Archives Blog K I

Resep Bistik Daging Sederhana Baca Resep

Bistik Daging Sapi Spesial Empuk Dan Enak

1 Bistik Daging Resep Spesial Enak Dan Mudah

Resep Membuat Bistik Daging Khas Jawa Resepmembuat Com

Resep Bistik Daging Sapi Rumahan Yang Enak Bahan Seadanya

Cobain Yuk Bistik Daging Sapi Yang Yummy

Resep Bistik Ayam

Resep Bistik Daging Brokoli Ala Masako Dapur Umami

6 Resep Bistik Daging Yang Tak Hanya Lezat Namun Juga Melegenda

Resep Bistik Daging Sapi Kuliner Banyuwangi 2016

Resep Bistik Daging Sapi

Bistik Daging

Resep Bistik Daging Sapi Menu Buka Dan Sahur Puasa

Resep Bistik Daging Praktis Sederhana Bahan Bahan Cara

Cahya Narsari Resep Bistik Daging Sapi

Bistik Bola Bola Daging By Yeni Ayu

Resep Bistik Daging Rempah Resepkoki Co

Resep Bistik Bola Daging Enak Lezatnya Seperti Buatan

Membuat Resep Bistik Daging Sapi Ala Restaurant Di Rumah

Resep Bistik Daging Giling Tabloidbintang Com

Bistik Ayam Praktis

Resep Bistik Daging Sapi Oleh Thya Sechan Cookpad

Bistik Daging Sapi Reseppedia Com

Bistik Daging Sapi Resep Kuliner Indonesia

Resep Dan Cara Membuat Masakan Bumbu Bistik Daging Sapi Masak Kecap Yang Enak Dan Gurih


Belum ada Komentar untuk "Resep Bistik Daging Sapi"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel