Resep Bumbu Gado Gado Jawa Timur



Gara Gara Gado Gado Halaman All Kompasiana Com

Resep Gado Gado Surabaya Spesial Khas Jawa Timur

Resep Gado Gado Surabaya Spesial Komplit Asli Enak. Kota surabaya tidak hanya menyimpan sejuta cerita, menjelajahi kulinernya tidak akan pernah habis. Makanan khas indonesia dengan siraman bumbu kacang jenisnya memang cukup banyak. Di jawa tengah dan jawa timur pecel juga menggunakan bumbu kacang tanah, kemudian di jawa barat ada karedok, sedangkan kalau di jakarta ketoprak juga mirip. Walaupun sama-sama memakai sayuran namun ada perbedaan dari cara membuatnya.

Gado-gado khas surabaya selain bumbunya banyak isiannya juga cukup lebih beragam sehingga lebih lengkap. Semua sayuran yang akan disajikan awalnya harus direbus terlebih dahulu kecuali tomat dan mentimun. Selanjutnya ditambahkan irisan tahu goreng kering, tempe, telur rebus, kentang rebus dan juga tomat. Setelah semua sudah ditata ke dalam piring baru diberi siraman sambalnya. Tinggal makan dengan pelengkap emping atau kerupuk.

Satu porsi saja rasanya bisa membuat perut terasa kenyang lama. Terkadang juga dimakan dengan tabahan lontong. Jika berkunjung di surabaya tidak akan sulit untuk mencarinya. Karena tergolong makanan street food tentu sudah banyak pedagang di setiap sudut kota surabaya yang menjajakan hidangan ini. Cari saja di google gado gado surabaya pasti langsung terlihat banyak sekali mana yang bisa dituju.

(Baca Juga: resep ayam penyet surabaya dengan sambal pedas)

Selain enak yang pasti sehat dan ada sumber protein dan nabatinya juga. Kalau orang jaman dulu memang terbiasa menggunakan aneka sayuran dimakan dengan bumbu kacang karena banyak sayuran yang tumbuh di pekarangan rumah serta hasil kebun yang subur berlimpah.

Tapi jangan salah untuk membuat bumbu gado2 surabaya tidak dibut dengan cara diulek, tapi digiling semua bumbu dan kacang menjadi satu kemudian dimasak terlebih dahulu dengan bumbu santan. Itulah yang membedakan mengapa rasanya bisa gurih nikmat disukai semua orang.

Gambar Resep Gado Gado Surabaya

RESEP GADO GADO SURABAYA

Bahan :
  • 150 gram tauge, rebus
  • 2 buah wortel, iris-iris memanjang, rebus
  • 200 gram kembang kol, iris-iris kasar, rebus
  • 100 gram kacang panjang, potong-potong, rebus
  • 300 gram kentang, kupas, rebus, goreng, dipotong-potong
  • 6 daun selada
  • 1 buah ketimun muda, iris-iris tipis (tanpa direbus)
  • 300 gram tahu
  • 300 gram tempe
  • 3 butir telur ayam, rebus dan potong masing masing jadi 2 bagian
  • 1 buah tomat merah besar, potong menjadi 8 bagian
  • Minyak untuk menggoreng
Bumbu Rendaman Tahu dan Tempe Goreng :
  • 1 sdt ketumbar
  • 4 siung bawang putih
  • 1cm kunyit
  • 1 sdt garam
  • 150 ml air
  • Bumbu Siram Gado Gado :
  • 250 gram kacang tanah, goreng/sangrai dihaluskan
  • 3 lembar daun jeruk purut, buang tulangnya
  • 1 potongan sebesar ibu jari gula merah, disisir halus
  • 500 mili santan yang dibuat dari seperempat butir kelapa
  • 4 sdt air yang dibuat dari 1 sdt asam jawa
  • 2 sdm kecap manis
  • 1 sdt garam
  • Minyak goreng untuk menumis
Bumbu Yang Dihaluskan :
  • 4 buah cabai merah besar, dibuang bijinya
  • 2 buah cabai merah keriting
  • 4 cm kencur
  • 3 siung bawang putih
  • 1/2 sdt terasi goreng
Bahan Pelengkap :
  • Bawang merah goreng untuk taburan secukupnya
  • Kerupuk secukupnya
  • Emping melinjo secukupnya
  • 2 buah tomat, diiris-iris
  • 4 butir telur rebus, masing-masing dibelah menjadi 2
CARA MEMBUAT GADO GADO SURABAYA :
  1. Haluskan bumbu untuk merendam tahu dan tempe beberapa menit. Kemudian goreng dengan api sedang sampai matang, sisihkan.
  2. Untuk membuat saus kacang, tumis bumbu halus dengan daun jeruk purut dan 2 sdm minyak goreng sampai harum.
  3. Masukkan kacang tanah yang sudah dihaluskan dan tambahkan kecap manis. Aduk rarta sebentar. Setelah itu tambahkan santan, garam, dan gula merah.
  4. Masak dengan api kecil sambil diaduk hingga mendih kental mengeluarkan minyak.
  5. Kemudian tambahkan air asam. Aduk rata lagi, angkat.
  6. Tata kedalam piring saji, kentang, daun selada (sobek-sobek terlebih ndahulu), tauge, kembang kol, wortel, ketimun, kacang panjang, tomat, telur rebus, irisan tahu dan tempe.
  7. Langkah terakhir, siramkan saus gado-gado diatasnya, menyusul taburkan bawang goreng, dan tambahkan kerupuk dan emping melinjo sebagai pelengkap.
  8. Sajikan Gado-gado spesial surabaya buatan Anda yang pasti enak!

Tags : Masakan Jawa

Related : Resep Gado Gado Surabaya Spesial Khas Jawa Timur

Gallery Resep Bumbu Gado Gado Jawa Timur

Warung Kuliner Masakan Khas Asli Jawa Timur 投稿 Facebook

Resep Gado Gado Jawa Timur Surabaya Gado Gado Siram Oleh

Resep Gado Gado Jawa Timur Oleh Annie Ismail Cookpad

Gado Gado Cara Membuat Sejarah Asal Usul Gambar

3 Cara Membuat Gado Gado Enak Dan Lezat Resep Makanan

Resep Gado Gado Surabaya Racikan Sehat Dengan Cita Rasa Gurih Pedas

Cara Membuat Gado Gado Jawa Timur Spesial Cara Membuat Id

Incip Gado Gado Di Surabaya Porsi Banyak Dengan Harga

Gadogadosiram Hashtag On Instagram Posts About Photos And

Dapur Gue The Story Of My Smokey Kitchen Gado Gado Surabaya

Cara Membuat Gado Gado Jawa Timur Spesial Cara Membuat Id

Cara Membuat Gado Gado Jawa Timur Spesial Cara Membuat Id

Gado Gado Wikipedia Bahasa Indonesia Ensiklopedia Bebas

Cara Membuat Gado Gado Jawa Timur Spesial Cara Membuat Id

Resep Gado Gado Jawa Timur Yang Enak Dan Lembut

Resep Gado Gado Khas Jawa Timur Kesukaankuu Oleh Meela

Gado Gado

Resep Gado Gado Spesial Paling Enak Khas Jawa Timur Yang

4 Cara Membuat Gado Gado Dari Yang Sederhana Gado Gado

Resep Gado Gado Ala Jawa Timur Oleh Desioktav Cookpad

Masakan Khas Jawa Timur Gado Gado Khas Jawa Timur

Sama Sama Bersaus Kacang Ini Perbedaan Gado Gado Pecel

Godaan Gado Gado Lontong Jakarta Untuk Berbuka Puasa

Resep Gado Gado Komplit For Android Apk Download

Gado Gado Jadi Populer Berkat Jamie Oliver

Gado Gado

The World S Best Photos Of Resep Flickr Hive Mind

Berbeda Ini 3 Resep Gado Gado Dari Tiap Daerah Di Indonesia

Resep Gado Gado Surabaya Spesial Khas Jawa Timur


Artikel Terkait

Belum ada Komentar untuk "Resep Bumbu Gado Gado Jawa Timur"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel