Resep Nasi Megono



Diah Didi S Kitchen Nasi Megono Pekalongan

Nasi Megono Enak Sedap Praktis Asli Pekalongan - Resep

Share

IG:@desytariyem

Hampir tiap daerah di Indonesia memiliki sajian nasi khas yang bisa dinikmati dengan aneka lauk pauk yang khas pula. Sebut saja nasi uduk, nasi kapau, nasi kuning, dan nasi megono khas Pekalongan ini. Sajian utamanya yaitu nasi putih dengan megono, yaitu cacahan nangka muda yang dimasak dengan kelapa parut, bunga kecombrang, daun melinjo, dan racikan bumbu lainnya. Aneka lauk pauk khas bisa dipilih untuk menemani nasi megono, seperti sotong masak hitam, koyor/otot masak santan pedas, telur balado, dan tempe mendoan.

Atsarina Luthfiyyah (Senior Editor)

Memiliki pengalaman pendidikan di bidang Tata Boga dan Jurnalistik. Hobi menulis, traveling dan memasak. S2 Universitas Gadjah Mada Ilmu Komunikasi

Siapkan panci kukusan/dandang.

Tata dalam panci: Daun salam, daun jeruk, dan lengkuas dengan posisi paling bawah. Diikuti dengan cacahan nangka, daun melinjo, kecombrang, petai, cabai merah, dan parutan kelapa. Tutup/ taruh bumbu halus di posisi paling atas. Kukus selama 30 menit. Matikan api.

Campur rata semua hasil kukusan. Koreksi rasanya.

Tata nasi putih di piring saji. Beri megono atau campuran di atas.

Siap disajikan dengan aneka lauk lainnya.

Gunakan kelapa parut yang berusia sedang, tidak terlalu tua ataupun terlalu muda.

Gallery Resep Nasi Megono

Nasi Megono Rebung Ok Ulasan Indrasari Pekalongan

Resep Kuliner Nasi Liwet Khas Solo Menu Masakan Indonesia

Resep Nasi Megono

Nyi Penengah Dewanti Buka Puasa Ramadhan Dengan Nasi Megono

Resep Membuat Urap Megono Khas Jogja

Cara Membuat Nasi Megono Khas Pekalongan Gooyang Lidah

Aneka Resep Nasi For Android Apk Download

Nasi Megono Khas Pekalongan Mbak Ginuk

Resep Nasi Megono Khas Pekalongan Sego Megono

Diah Didi S Kitchen Nasi Megono Pekalongan

Nikmatnya Sarapan Pagi Sego Megono Di Wonosobo Dan Resep

Resep Dan Cara Membuat Megono Khas Pekalongan

7 Resep Sego Megono Wonosobo Enak Dan Sederhana Cookpad

Resep Nasi Megono Ala Pondok Megono Kliping Resep

Nikmatnya Sarapan Pagi Sego Megono Di Wonosobo Dan Resep

Nikmatnya Sarapan Pagi Sego Megono Di Wonosobo Dan Resep

Ayo Coba Nasi Liwet Di Dewi Catering Info Bintaro

Resep Nasi Megono

Resep Megono Pekalongan Oleh Rita D Fahry Cookpad

Resep Nasi Megono Sego Megono Oleh Novhiesnotes Cookpad

Cara Membuat Resep Nasi Megono Khas Pekalongan Dan Wonosobo

Jual Nasi Megono Pekalongan Kota Bandung Syekha S Shop Tokopedia

Masak Apa Hari Ini Coba Resep Nasi Megono Yuk Tribunnews

Top 5 Nasi Kenyangbego

Resep Nasi Megono Makanan Khas Pekalongan Dan Wonosobo

Aneka Resep Nasi Resep Masakan Kue Minuman Terbaru

10 Sego Megono Terdekat Di Wonosobo Jogja Semarang

Nasi Megono Khas Pekalongan Kesederhanaan Yang Membawa


Artikel Terkait

Belum ada Komentar untuk "Resep Nasi Megono"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel