Resep Coklat Kacang Cetak
10 Rekomendasi Kue Kering Lebaran Dan Resepnya Mypoly Id
Resep Kue Semprit Coklat
Membuat kue sendiri dirumah tentu sangat menyenangkan. Aktivitas yang positif daripada hanya dihabiskan untuk melamun tidak jelas, mendingan untuk belajar membuat kue semprit coklat yang bisa dijadikan camilan lezat untuk keluarga dirumah. Anda bisa kapan saja mencoba praktek resep kue semprit coklat sesuka hati anda.
Menyantap kue semprit coklat buatan sendiri tentu berbeda dibandingkan dengan membeli jadi di toko kue. Ada sensasi kepuasan tersendiri dan ada rasa penasaran dengan kualitas dari kue yang dibuat. Bahan-bahan yang digunakan juga lebih terjamin karena kecil kemungkinan menggunakan bahan berkualitas jelek ketika membuat kue sendiri. Pasti memilih bahan yang bagus dan terjamin kebersihan dan keamanannya.
Jika anda penggemar kue kering, maka kue semprit coklat mungkin akan sangat menarik minat anda. Ada semacam dorongan kuat yang akan mendorong anda untuk bisa membuat kue semprit coklat sendiri. Dengan tampilan yang apik, kue ini secara tampilan juga sangat memikat di mata anak-anak. Pasti jika anda punya anak, mereka akan sangat suka dengan kue semprit coklat buatan anda.
Untuk anda yang sudah sangat penasaran dengan resep kue semprit coklat, ini dia resep lengkapnya untuk anda!
Bahan-bahan
- 350 gr tepung terigu
- 325 gr mentega
- 225 gr gula halus
- 50 gr cocoa powder
- 1 sdt vanili esens
- 2 btr kuning telur
Cara membuat kue semprit coklat renyah
- Pada langkah pertama silahkan anda kocok dulu mentega bersama dengan gula hingga lembut
- Tambahkan kuning telur lalu diaduk-aduk sampai merata
- Masukkan vanili esens, cocoa powder dan tepung terigu. Aduk-aduk sampai merata
- Jika sudah langsung saja anda siapkan piping bag kemudian gunakan cetakan spluit corak bunga
- Masukkan adonan kedalam piping bag
- Siapkan sebuah loyang dan lapisi permukaan loyang dengan kertas minyak
- Cetak adonan diatas loyang tersebut
- Panggang menggunakan oven dengan suhu 145° celcius selama sekitar 30 menit
- Angkat dan keluarkan dari oven lalu anda bisa menyimpannya dalam toples
Nah, demikian ulasan singkat mengenai resep kue semprit coklat yang sangat enak. Bisa dijadikan sebagai teman nge-teh atau ngopi dikala sedang bersantai. Anda dan keluarga bisa menikmati liburan dengan menyenangkan dengan menyantap camilan berupa kue semprit coklat. Selamat mencoba semoga sukses!
Gallery Resep Coklat Kacang Cetak
Cara Membuat Cokelat Buatan Rumah Dengan Gambar Wikihow
Resep Kue Coklat Kacang Renyah Dan Gurih
Chocolate Yupi Cantik Dan Mudah
Resep Masakan Rumahan Home Facebook
Suka Cokelat Berikut 10 Resep Camilan Cokelat Mudah Dan
Resep Coklat Kacang Cetak Resep Kuliner Cookpad Indonesia
Cara Membuat Resep Donat Isi Coklat Lumer Yang Enak
Resep Coklat Praline Yang Simpel Lifestyle Fimela Com
Kue Kering Kacang Coklat By Dianish S Kitchen
Resep Chocolate Swiss Mousse Amanda Chastity
Resep Kue Coklat Yang Paling Nikmat Dan Bikin Ketagihan
10 Cara Membuat Kue Kering Coklat Yang Mendongkrak Usaha Kue
Membuat Bisnis Rumahan Cokelat Homemade Cocok Untuk Usaha
Peluang Usaha Coklat Kacang Dan Analisa Usahanya Agrowindo
Cara Membuat Kue Cokelat Kacang Renyah
5 Variasi Puding Cokelat Yang Irit Bahan Dan Mudah Bikinnya
Cara Membuat Coklat Yang Lezat Dan Nikmat Toko Mesin Maksindo
Resep Dan Cara Membuat Kue Kacang Coklat Batangan Lezat
12 Cara Bisnis Permen Coklat Murah Dan Mudah
Cara Mudah Membuat Bola Bola Coklat Kacang Mantap
2 Cara Membuat Coklat Cetak Dari Coklat Bubuk Toko Mesin
Suka Cokelat Berikut 10 Resep Camilan Cokelat Mudah Dan
46 Best Coklat Pralin Images Truffles Desserts Food
Cara Membuat Coklat Cetak Praline Valentine Dan Lainnya
4 Cara Membuat Coklat Cetak Dari Coklat Batang Toko Mesin
Thumbprint Cookies Solusi Dan Trik Membuat Kue Kering Kalau
Resep Coklat Kacang Sederhana 2 Bahan
Resep Cara Membuat Coklat Kacang Enak Harianmu Dot Com
Belum ada Komentar untuk "Resep Coklat Kacang Cetak"
Posting Komentar