Resep Nasi Kebuli Sederhana
17 Resep Sederhana Untuk Nasi Kebuli Kambing Craftlog
Resep Nasi Goreng Kebuli Kambing Sederhana

Jika untuk membuat Nasi Kebuli cukup merepotkan, anda mungkin bisa mencoba Nasi Goreng Kebuli karena proses pembuatannya lebih mudah. Perbedaannya adalah pada proses masak yang dimana nasi nya sudah matang seperti memasak nasi goreng pada umumnya. Resep ini memang menggunakan Kambing sebagai lauk nya, tapi anda bisa menggantikannya dengan daging Sapi, Maupun Ayam.
Sedikit fakta bahwa sebenarnya Nasi Kebuli bukanlah makanan Arab, tapi justru makanan yang berasal dari Indonesia. Memang makanan ini terkenal akan rempahnya, tapi tidak ada sejarah yang mengatakan bahwa nasi kebuli berasal dari Arab. Makanan ini diduga kuat berkembang dikalangan Betawi yang mendapatkan pengaruh dari warga keturunan Arab, khususnya Yaman.
Bahan yang dibutuhkan untuk memasak Nasi Goreng Kebuli Kambing
- 100 gram Daging Kambing, Potong kecil kecil seukuran jari telunjuk
- 1 Piring Nasi Putih yang sudah Matang, gunakan Beras Pera(IR 42) atau Nasi yang sudah lebih dari 1 hari.
- 3/4 sdt Bumbu Kebuli Aromatic Cairo Food.
- 6 siung bawang Merah
- 2 siung bawang Putih
- 2 cabai merah keriting
- secukupnya Garam
- 2 sdm Minyak Samin
- 1/2 sdm Kecap Manis
Cara memasak Nasi Goreng Kebuli Kambing
- Ulek/Blender halus Bawang Merah, Bawang Putih, Cabai Merah Keriting, Garam, Serta Bumbu Kebuli Cairo Food.
- Panaskan Minyak Samin, lalu tumis semua hingga Aromanya tercium atau sekitar 30 detik.
- Masukkan Daging Kambing dan lanjutkan menumis selama 5 menit.
- Masukkan Nasi, lalu lanjutkan mengaduk selama 30 detik.
- Masukkan Kecap, lalu aduk kembali hingga merata.
- Matikan Api, lalu hidangkan dengan Timun dan Tomat. Selamat Menikmati
Saran dan Tips Memasak Nasi Goreng Kebuli Kambing
- Bumbu boleh diganti dengan Bumbu Kebuli Original Cairo Food.
- Silahkan tambahkan lada dan cabe untuk membuat Nasi Goreng Kebuli menjadi pedas.
- Jika anda menyukai rasa yang lembut, cukup gunakan 1/2 sdt Bumbu Saja.
- Jika anda menyukai rasa yang kuat, gunakan 1 sdt Bumbu.
Nantikan resep resep makanan arab selanjutnya
Gallery Resep Nasi Kebuli Sederhana
Resep Nasi Minyak Nasi Kebuli Masakan Rumah Sederhana
3 Resep Nasi Kebuli Sederhana Untuk Buka Puasa Serasa Di
Resep Nasi Kebuli For Android Apk Download
Resep Nasi Kebuli Praktis Sederhana Bahan Bahan Cara
Nasi Kuliner Sederhana Tersedap
Cara Pesan Pizza Hut Lewat Telepon 2 Resep Cara Memasak
Resep Cara Membuat Nasi Goreng Kebuli Kambing Mantap
26 Resep Sederhana Untuk Resep Nasi Kebuli Craftlog Indonesia
26 Resep Sederhana Dengan Nasi Kebuli Craftlog Indonesia
26 Resep Sederhana Untuk Resep Nasi Kebuli Craftlog Indonesia
Cara Ringkas Meracik Resep Nasi Kebuli Kambing Khas Arab
Resep Nasi Kebuli Kambing Sederhana Oleh Nia Syifa Cookpad
Resep Nasi Kebuli Rumahan Yang Menggugah Selera Infosekayu Com
Resep Nasi Kebuli Daging Kambing Khas Arab
Resep Nasi Kebuli Sederhana Oleh Faridha Cookpad
Ini Dia Resep Nasi Kebuli Ayam
Resep Nasi Kebuli Rice Cooker Lifestyle Fimela Com
5 Resep Nasi Kebuli Ayam Sapi Kambing Spesial Bumbu Asli
741 Resep Nasi Kebuli Sederhana Enak Dan Sederhana Cookpad
Resep Nasi Kebuli Ayam Enak Surat Rasmi N
10 Resep Nasi Goreng Kambing Enak Sederhana Bikin Nag
4 Resep Nasi Kebuli Enak Dan Praktis Resep Makanan Resep
Belum ada Komentar untuk "Resep Nasi Kebuli Sederhana"
Posting Komentar