Resep Donut Sederhana
Resep Donat Madu Manis Dan Sederhana Detiklife
Resep kue donat kentang empuk dan cara membuat kue donat praktis

Resep kue donat kentang. Jajanan donat sederhana, enak, empuk, lembut, dan praktis dengan dilengkapi petunjuk cara mudah membuat kue donat kue kentang dengan adonan mengembang ala resep donat dunkin. Resep kue bulat yakni donat kentang mulai banyak peminatnya saat ini. sebab membuat kue donat dengan tambahan kentang lebih praktis dan mudah. Pelajari cara membuat kue donat kentang spesial yang empuk dan legit. Kue donat merupakan resep masakan sederhana dengan bahan dasar tepung terigu dengan taburan gula halus. Kue donat kentang merupakan hasil kreasi dan ternyata lebih di sukai dari pada donat biasa. Selain lebih empuk juga rasanya lebih enak dan mantap dan lebih komplit nilai gizinya. yuk pecinta kuliner Indonesia belajar membuat kue donat kentang empuk dan nikmat.
Cara buat kue donat kentang sebenarnya tidak jauh berbeda dengan resep kue donat lainnya, namun ada beberapa perbedaan terutama pada cara membuatnya dan bahan bahan yang digunakan. Dengan mengikuti cara membuat kue donat berikut, niscaya bunda dan remaja putri pasti bisa membuatnya sendiri. yuk kita siapkan bahan bahannya dan langsung mencoba membuatnya. Kue donat banyak kita temukan di warung warung maupun supermarket, bahkan di mall mall juga ada. Bisa dibilang disemua tempat sering kita temui pedagang kue donat, namun kue donat yang menggunakan bahan tambahan kentang masih belum banyak diperjual belikan. Berikut resep donat kentang asli
Kue donat bahkan telah ada diseluruh dunia, seperti di amerika terkenal dengan restoran waralaba yakni Dunkin’ Donuts yang khusus menjual donat berbagai tipe dan jenis. Di indonesia sendiri jajanan murah ini dibuat dengan sangat sederhana dengan bahan utama tepung terigu. Ikuti cara membuat donat empuk dan mengembang yang bisa untuk di jual. Anda juga bisa belajar cara membuat donat kentang yang enak. Atau juga menulis resep kue yang lain seperti resep kue bugis ketan hitam
Kue yang juga termasuk dalam resep masakan indonesia ini sebenarnya cukup mudah membuatnya, bahkan sebagian besar masyarakat kita terutama kaum ibu ibu sudah mahir membuat kue donat dengan bahan utama tepung terigu. Nah pada kali ini admin akan memberikan resep kue donat kentang yang lebih enak dan lebih empuk. Anda dapat menulis resep donat kentang di sini secara lengkap dan jelas. Kue donat merupakan kue jajanan tradisional yang termasuk dalam resep kue tradisional sehari hari
Cara membuat donat kentang dengan tepung kentang. Kadang kala sebagian remaja lebih suka menggunakan tepung kentang dari pada buah kentang yang harus direbus dahulu dan kemudian di haluskan lagi, memang hal demikian jadi kurang praktis. Nah bagi anda yang suka menggunakan tepung kentang, sebaiknya menggunakan perbandingan untuk 1 kg tepung terigu menggunakan tepung kentang sebanyak 200 gram. Namun sebelum digunakan mesti dicampur dahulu dengan air hangat sedikit demi sedikit sambil di uleni hingga mendapatkan adonan yang kalis. Cara membuat adonan kue donat sama mudahnya saat anda bikin cucur. Coba juga cara membuat kue cucur
Resep kue donat kentang empuk
Bahan kue donat kentang kentang lembut ⇒Tepung terigu sebanyak 1 kg dengan kualitas terbaik. ⇒Mentega sebanyak 1/4 kg dan bunda dapat membeli mentega sachet merk bebas. ⇒Ragi instan ( fermipan ) sebanyak 1 sendok makan peres ⇒Telor sebanyak 6 hingga 7 butir dan hanya di gunakan kuningnya aja, sedangkan putih telor gunakan untuk kebutuhan lainnya.
⇒Kentang sekitar 400 gram saja. Kentang di kukus dan kemudian dihaluskan. Jika kebanyakan kentang maka kue donat kurang dapat mengembang.
⇒Susu kental manis gunakan sekitar 1/4 gelas. Susu berguna untuk menambah kelezatan kue donat kentang anda. ⇒Gula pasir sebanyak 100 gram hingga 150 gram saja atau bunda dapat menambah atau bahkan menguranginya. Jika terlalu banyak gula juga tidak bagus karena toh nantinya juga di lumuri sama gula pasir halus ⇒Air dingin dan lebih bagus lagi air kulkas secukupnya. ⇒Garam secukupnya sekitar 1 sendok teh peres untuk pelengkap rasa ya bunda. Sebab masakan apapun tanpa garam akan hambar.
⇒Minyak goreng secukupnya. Sebaiknya gunakan minyak goreng kualitas bagus dan jangan gunakan minyak goreng curah apalagi untuk di konsumsi sendiri.
Cara membuat kue donat kentang asli lembut ⇔Kukus kentang dan kemudian haluskan. Anda dapat menggunakan ulegan juga bisa kok. ⇔Ambil wadah plastik yang besarnya cukup untuk menampung seluruh adonan. ⇔Masukkan kuning telor dan kocok hingga bercampur sempurna kemudian tambahkan gula pasir, ragi instan, susu kental manis, dan mentega. Kocok terus hingga semua bahan bercampur terutama gula pasir.
⇔Tambahkan kentang yang telah dihaluskan dan remas remas dengan jari tangan. Jangan lupa masukkan juga garam secukupnya.
⇔Setelah bercampur sempurna dekatkan tepung terigu dan air dingin supaya gampang ngambilnya. ⇔Masukkan tepung terigu sedikit demi sedikit dan terus remas remas jika kering tambahkan air dingin sedikit. ⇔Terus tambahkan tepung terigu dan air dingin hingga akhirnya tercipta adonan kue donat ⇔Adonan kue donat yang bagus adalah tidak basah saat tangan anda memegangnya dan ketika anda remas remas tidak pecah dan tetap menyatu. ⇔Adonan anda siap di cetak sesuai selera anda seperti bulat dengan lobang di tengah atau bulat tanpa lobang di tengah.
⇔Tentunya bunda dan remaja putri tahukan cara membentuk kue donat.
Cara menggoreng kue donat kentang ⇔Panaskan minyak goreng dengan jumlah cukup. Usahakan saat menggoreng donat bisa ngambang ya. ⇔Saat menggoreng donat paling bagus adalah saat adonan mengembang maksimal. ⇔Angkat kue donat setelah warnanya berubah coklat muda
Cara penyajian kue donat kentang
⇔Bunda dan remaja putri dapat menyajikan kue donat kentang ini dengan berbagai cara, seperti dengan taburan gula halus, dengan serbuk seires, coklat cair, dan lainnya.Bagaimana bunda dan remaja putri sekalian mudah bukan cara bikin kue donat kentang ini. Tampilannya empuk dan rasanya lumayan enak. Demikian temen temen semua resep kue donat kentang empuk dan di lengkapi dengan petunjuk praktis cara membuatnya. Kue donat termasuk dalam jajaran resep kue tradisional yang banyak di jual pedagang kaki lima sore hari.Selamat mencoba dan semoga berhasil.
Gallery Resep Donut Sederhana
Ini Dia Resep Donat Sederhana Dan Irit Untuk Dijual
Resep Cara Membuat Donat Mini Enak Dan Sederhana Donut
Cara Bikin Donat Kentang Sederhana Dan Topping Yang Empuk
18 Resep Donat Kentang Empuk Anti Gagal Bunda Wajib Coba
Resep Donat Sederhana Lembut Dengan White Ring
Resep Donat Sederhana Arifah Novia Arifin
Resep Donat Kentang Sederhana Yang Simpel Bikinnya Tips
Cara Membuat Donat Empuk Enak Dan Sederhana Di Rumah
3 Cara Membuat Donat Goreng Yang Lembut Empuk Dan
Resep Masakan Praktis Rumahan Indonesia Sederhana Resep
Resep Donat Sederhana Cara Membuat Donat Youtube
Resep Donat Sederhana For Android Apk Download
Resep Donat Sederhana Yang Enak Dan Empuk Miulan Store
Resep Donat Sederhana Empuk Resep Kuliner Cookpad Indonesia
Resep Donat Goreng Rumahan Oleh Ratnasari Cookpad
Resep Donat Mini Empuk Spesial Resep Masakan Sederhana
12 Cara Membuat Donat Kentang Empuk Enak Dan Mudah Mengembang
How To Make Simple Tasty And Tasty Simple Village Donuts
Resep Kue Donat Sederhana Keeprecipes Your Universal
Resep Gorengan Buka Puasa Sederhana Donat Gula Pasir Lembut
Resep Donat Kentang Empuk Lembut Dan Sederhana Karinaainblog
Resep Dan Cara Membuat Donat Labu Panggang Sederhana Yang
Resep Donat Tape Singkong Manis Lembut Dan Sederhana Karagamma
Cara Membuat Donat Empuk Dan Mengembang Sempurna Bisabo
Resep Donat Sederhana Empuk Banget Pokoknya Mr Flush Blog
3 Cara Membuat Donat Goreng Yang Lembut Empuk Dan
Resep Cara Membuat Donat Sederhana Lembut Dan Praktis Dzepta
Resep Dan Cara Membuat Donat Kentang Sederhana Resepku
Belum ada Komentar untuk "Resep Donut Sederhana"
Posting Komentar