Resep Ring Keju
Tanihub On Twitter Bagaimana Jika Anda Mencoba Resep Onion
Resep Cara Membuat Kue Ring Keju Chip Gurih

Menu Internasional - Menjelang hari raya natal yang tinggal dalam hitungan hari, anda pasti sudah semakin sibuk untuk mempersiapkan kue-kue kering atau kue basah favorit anda. Namun tidak sedikit pula yang justru malah bingung mau bikin kue apa. Kami siap membantu anda membuat kue melalui resep-resep pilihan. Kali ini kami akan memberikan resep kue ring keju, yaitu sejenis kue kering yang sudah banyak sekali mendapat sambutan dari banyak orang. Resep yang kami bagikan kali ini merupakan sebuah resep kebanggaan dari salah satu sahabat kami Mba' Theresia Yuni yang setiap tahunnya tidak pernah lupa membuat kue ini saat hari raya. Terimakasih sekali sudah sering berbagi, dan ditunggu resep selanjutnya. Beberapa waktu lalu sahabat kami ini juga menyumbangkan beberapa resep yang layak di coba salah satunya adalah resep es krim ekonomis.
Kue ring keju ini memiliki daya tarik tidak hanya dari segi rasa saja, namun secara tampilan juga sangat menarik. Dari tampilan sebenarnya kue tidak pernah memiliki pakem tertentu, semua tergantung pada selera masing-masing untuk berekspresi membuat kue ring keju sesuai bentuk yang disukai. Namun meskipun begitu yang namanya kue ring keju tentu saja dasarnya adalah berbentuk cincin. Nah kreasi selanjutnya terserah anda untuk menumpahkan ide kreatif pada kue tersebut. Kembali lagi pada kue ring keju atau populer dengan cheese ring. Kue ini tidak banyak menggunakan bahan yang susah, justru sebaliknya bahan dan proses membuatnya sangat gampang. Hanya dengan membuat adonan, bentuk sesuai selera, panggang dalam oven, dan jadi.
Nah untuk mendapatkan hasil yang paling baik dalam membuat kue yang satu ini, anda hanya butuh kesabaran, terutama saat membuat adonan dan mencetaknya agar rasa dan tampilan menjadi lebih menarik. Dijamin kesabaran akan berbuah pada hasil kue yang tidak perlu lagi diragukan. Nah untuk membuat kue yang gurih dan nikmat untuk hari raya kali ini, mari kita simak resep andalan Mba' Yuni yang berikut ini.
Bahan-bahan :
- 4 butir Kuning telur (ambil kuningnya saja)
- 3 butir telur (ambil kuning dan putih nya)
- 250 gram gula halus
- 600 gram margarin kue
- 1/2 gelas bubuk susu
- 2 sendok makan butter
Bahan pelengkap :
- 1 kotak keju (diparut)
- 2 kg Sagu (disangrai)
- Choco Chip secukupnya
Cara membuatnya :
- Kocok margarin bersama dengan gula halus menggunakan mixer kecepatan tinggi hingga bahan berwarna putih. Tambahkan butter, lalu kocok lagi selama 10 menit.
- Tambahkan telur ke dalam campuran adonan tersebut, kocok adonan tersebut hingga agak mengembang. Tambahkan susu bubuk, kocok lagi sebentar .
- Tuangkan keju parut ke dalam adonan, lalu kocok menggunakan mixer kecepatan rendah hingga keju tercampur rata (kira-kira 30 detik).
- Masukkan adonan ke dalam wadah berbeda, lalu campurkan sagu sedikit demi sedikit sambil di uleni hingga adonan dan sagu tercampur rata, usahakan adonan tetap lembek (tidak kalis) agar mudah dicetak. Lalu cetak adonan tersebut dengan cetakan tekan dan beri choco chip agar lebih cantik dan taruh dalam loyang yang sudah diolesi margarin sebelumnya.
- Panggang adonan tersebut dalam oven dengan suhu tertentu hingga matang, lalu segera angkat (yang perlu diingat jika menggunakan oven tradisional sesekali harus di cek agar tidak gosong).
- Simpan kue yang sudah jadi di dalam toples yang kedap udara agar tahan lama.
Nah demikian resep kue ring keju dari Mbak Yuni telah selesai kami buat. Selamat mencoba dan terus berkreasi.
Page 2
Page 3
Untuk menghubungi admin silahkan kirim kontak melalui email: franciscusdidik@gmail.com
Page 4
About Menu Internasional
Menu Internasional merupakan situs penyedia resep masakan, baik resep masakan tradisional maupun resep masakan internasional. Berbagai jenis resep masakan dari masakan sehari-hari, berbagai jenis kue hingga masakan ala restoran tersedia dalam situs ini. Tujuan dari situs ini adalah agar dapat membantu pembaca agar lebih mudah dalam belajar memasak.
About Me
Saya Franciscus Didik Tri Asmoro, atau biasa dipanggil Didik. Lahir di Yogyakarta dan saat ini tinggal di Tangerang. Saya mulai menggeluti dunia blogger sejak 2012 hingga sekarang.
Terimakasih atas kunjungan para pembaca, semoga situs ini bermanfaat bagi anda.
Google+ : Franciscus Didik
Facebook Page : Resep & Menu Masakan
Facebook : MenuInternasional
Page 5
Page 6
Privacy Policy for www.menuinternasional.com If you require any more information or have any questions about our privacy policy, please feel free to contact us by email at franciscusdidik@gmail.com. At www.menuinternasional.com, the privacy of our visitors is of extreme importance to us. This privacy policy document outlines the types of personal information is received and collected by www.menuinternasional.com and how it is used. Log Files Like many other Web sites, www.menuinternasional.com makes use of log files. The information inside the log files includes internet protocol ( IP ) addresses, type of browser, Internet Service Provider ( ISP ), date/time stamp, referring/exit pages, and number of clicks to analyze trends, administer the site, track user’s movement around the site, and gather demographic information. IP addresses, and other such information are not linked to any information that is personally identifiable. Cookies and Web Beacons www.menuinternasional.com does use cookies to store information about visitors preferences, record user-specific information on which pages the user access or visit, customize Web page content based on visitors browser type or other information that the visitor sends via their browser. DoubleClick DART Cookie .:: Google, as a third party vendor, uses cookies to serve ads on www.menuinternasional.com. .:: Google's use of the DART cookie enables it to serve ads to users based on their visit to www.menuinternasional.com and other sites on the Internet. .:: Users may opt out of the use of the DART cookie by visiting the Google ad and content network privacy policy at the following URL - http://www.google.com/privacy_ads.html Some of our advertising partners may use cookies and web beacons on our site. Our advertising partners include .... Google Adsense These third-party ad servers or ad networks use technology to the advertisements and links that appear on www.menuinternasional.com send directly to your browsers. They automatically receive your IP address when this occurs. Other technologies ( such as cookies, JavaScript, or Web Beacons ) may also be used by the third-party ad networks to measure the effectiveness of their advertisements and / or to personalize the advertising content that you see. www.menuinternasional.com has no access to or control over these cookies that are used by third-party advertisers. You should consult the respective privacy policies of these third-party ad servers for more detailed information on their practices as well as for instructions about how to opt-out of certain practices. www.menuinternasional.com's privacy policy does not apply to, and we cannot control the activities of, such other advertisers or web sites. If you wish to disable cookies, you may do so through your individual browser options. More detailed information about cookie management with specific web browsers can be found at the browsers' respective websites.
Page 7
Gallery Resep Ring Keju
Cemilan Tahan Lama Kue Keciput Clubmasak Com Cemilan
Step By Step Resep Sukses Kue Kering Keju
Kembar Queen Resep Kue Sus Kering Keju Hidangan Kue Untuk
Aneka Resep Bahan Kue Semprit Keju Manis Yang Sedap Dan Lezat Untuk Hidangan Lebaran
Resep Kue Bawang Keju Pedas Cocok Untuk Camilan Sore Ini
Buat Kamu Yang Gak Suka Sayuran 4 Kreasi Resep Sayur Goreng
My Kitchen My Adventure Resep Kue Akar Kelapa Keju Resep
Resep Membuat Selai Nanas Dan Kue Nastar Keju Nusantaratv Com
Resep Spesial Kue Kering Coklat Keju Yang Paling Spesial Dan Renyah Untuk Sajian Lebaran
Resep Kue Kering Sagu Keju Renyah Dan Spesial
Resep Ring Keju Lezatos Oleh Anggi Dianti Cookpad
7 Cara Membuat Puding Keju Enak Dan Super Lembut
Resep Kue Kering Strawberry Thumbprint
Sedia Resep Kue Kering Sagu Gula Merah Lezat Di Mulut
Resep Kue Kering Sagu Keju Renyah Dan Lembut
Resep Kue Kering Sagu Pandan Keju Yang Gurih Wangi Dan Renyah
Video Resep Ayam Krispi Gulung Keju Sajian Spesial Untuk
Resep Kue Kering Sagu Keju Just Try Taste
Cara Membuat Resep Kue Kering Ring Keju Dapur Zahira
Resep Ring Keju Kue Kering Oleh Widzpoof Cookpad
Belum ada Komentar untuk "Resep Ring Keju"
Posting Komentar