Resep Mpasi 11 Bulan



Ada Pelangi Dalam Mangkok Mpasi 11 Bulan Tumis Pelangi

MPASI 11 Bulan: Resep Sup Ikan Kakap Putih Bisa Mencerdaskan Otak - MPASI.ORG

Gambar MPASI 11 Bulan: Resep Sup Ikan Kakap Putih Bisa Mencerdaskan Otak

Selain dapat menurunkan resiko penyakit jantung, berkat kandungan asam lemak omega 3-nya yang tinggi, yakni 0.31 g, ikan kakap putih juga baik untuk kecerdasan dan perkembangan otak. Dalam 100 gram ikan kakap putih terdapat sebanyak 20.51 g protein. MPASI 11 bulan ini pastinya bisa diandalkan sebagai sumber protein yang baik untuk bayi. Adapun kandungan mineral lainnya dalam ikan kakap putih, antara lain 32 mg kalsium, 0.18 mg zat besi, 0.36 mg zinc, dan 198 mg fosfor.

Resep Sup Ikan Kakap Putih

Dikenal kaya mineral, bayi 11 bulan yang mengkonsumsi ikan kakap putih tiap hari juga akan terpenuhi sebagian kebutuhan mineralnya. Dalam takaran yang sama, kandungan vitamin dalam ikan kakap putih, yakni 106 IU vitamin A dan 408 IU vitamin D. Ini diperlukan untuk kesehatan mata dan tulang.

Untuk membuat MPASI 11 bulan, pilih ikan kakap putih yang masih segar dan fresh, dengan ciri memiliki tampilan sisi yang lengkap, mengkilap, dan tidak mudah terlepas. Cek juga pada bagian matanya, mata ikan kakap putih segar masih putih cemerlang dengan sedikit menonjol. Anda bisa mencoba menekan ikannya beberapa kali. Ikan kakap putih segar akan sangat elastis dan kenyal, sehingga daginya akan langsung kembali seperti semula setelah ditekan.

  • Persiapan:
  • Memasak:
  • Total waktu:
  • 300 gram fillet kakap putih, potong dadu
  • 50 gram bunga sedap malam, simpulkan
  • 150 gram jamur merang, potong kecil
  • 100 gram wortel, potong kecil
  • 15 gram batang daun bawang, potong kecil
  • 10 gram kecap ikan
  • 10 gram minyak goreng
  • 1/2 siung bawang bombay, iris tipis
  • 2 siung bawang putih, memarkan
  • 1 liter air mentah
  • 3 gram garam halus
  • 3 gram merica bubuk
  1. Pertama, silakan Anda panaskan terlebih dulu minyak gorengnya di atas api sedang.
  2. Tumis bawang bombay bersama bawang putih. Oseng-oseng hingga harum.
  3. Tuangkan air mentahnya, lalu masak hingga mendidih.
  4. Masukkan wortel, masak sampai layu.
  5. Masukkan ikan kakap putih, aduk-aduk agar tercampur rata.
  6. Tambahkan jamur merang, bunga sedap malam, daun bawang, garam halus, merica bubuk, dan kecap ikan.
  7. Masak hingga airnya sedikit menyusut dan matang sempurna. Angkat, lalu sajikan selagi hangat.

Artikel di atas belum ada tanggapan. Jadilah yang pertama memberikan pendapat. Pendapat bunda akan sangat berharga bagi yang lain.

Gallery Resep Mpasi 11 Bulan

Kumpulan Resep Mpasi Bayi 11 Bulan Yang Murah Dan Sederhana

Resep Dan Bahan Mpasi 11 Bulan Rumahan Cream Soup Chicken

Resep Mpasi 10 Sup Ikan Salmon Kuah Bening Kuah Asam Usia 11 Bulan 2 Tahun Cikal Ananda

Resep Dan Bahan Mpasi 11 Bulan Praktis Frittata Sayuran

Resep Mpasi 11 Bulan For Android Apk Download

Mpasi Sehat Lezat Mpasi Sehatlezat Instagram Profile

Panduan Mpasi Dengan Metode Who Edisi Lengkap

Resep Dan Bahan Mpasi 11 Bulan Bubur Mangga Sehatkan Mata

Resep Mpasi 11 Bulan Oleh Kathy Bourdon Cookpad

Resep Mpasi 11 Bulan Sup Telor Anti Gtm Oleh Putriana

Mpasi 11 Bulan Hujanpelangi Blog

Menu Mpasi 11 Bulan Chicken Mashed Potato Mommy S World

11 Resep Mpasi 6 Bulan Pertama Dari Bahan Alami

Mpasi 9 Bulan 4 Bintang Beef Oat Porridge

Resep Mpasi Homemade Home Facebook

8 Menu Mpasi 9 Bulan Ini Akan Digemari Bayi Yuk Berkreasi

Resep Mpasi 11 Bulan Cerita Mami Kenzie Keana

7 Resep Mpasi Bayi 6 Bulan Untuk Seminggu Parenting Fimela Com

Resep Mpasi 9 12 Bulan Nugget Ayam Tahu

Resep Mpasi 11 Bulan Nasi Kaldu Udang Daging Tempe

Stick Perkedel Menu 4 Bintang Mpasi 11 Bulan Resep

Resep Mpasi Enak Menu Mpasi Mudah Dibuat Dan Bergizi

Resep Mpasi 11 Bulan Yunita Sari

Resep Mpasi Untuk Bayi 6 Bulan Kompilasi Raja Resep 11

Resep Mpasi Nasi Tim Udang Solusisehatku Com


Artikel Terkait

Belum ada Komentar untuk "Resep Mpasi 11 Bulan"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel