Resep Bakso Tahu Ayam



Resep Tahu Bakso Ayam Montok Camilan Praktis Kesukaan Si

Resep Sup Bakso Tahu Ayam Sederhana

Tuesday, October 23, 2018 Edit
BlogAnekaResep.Com - Bingung mau masak apa hari ini? Daripada bingung ayo kita coba membuar sup bakso tahu ayam sederhana. Sup bakso tahu ayam dengan kuah yang hangat dan gurih pasti akan terasa nikmat kalau disantap bersama keluarga. Bagaimana ingin mencoba membuat sup bakso tahu ayam? Mari disimak resep sup bakso tahu ayam sederhana berikut ini:

Bahan resep sup bakso tahu ayam sederhana:

  • 250 gram daging ayam fillet bagian paha, potong
  • 15 buah tahu putih, dibelah dua lalu potong tengahnya membentuk lubang panjang.
  • 2 sdm tepung tapioka
  • 1 sdm tepung terigu
  • 1 butir telur
  • 2 sdm minyak sayur
  • 2 siung bawang putih, dihaluskan
  • ½ sdt lada putih bubuk
  • 1 sdt garam
  • Sejumput biji pala bubuk
  • Sejumput gula
  • 500 ml air kaldu ayam
  • 1 sdt minyak wijen
  • 2 tangkai daun bawang, potong sepanjang 3 cm.
  • 1 telur ayam kampung
  • Pok choy/sawi, jamur shimeji secukupnya

Cara membuat sup bakso tahu ayam:

Pertama masukkan potongan daging ayam, bawang putih, telur, lada putih bubuk, bubuk biji pala, garam, minyak ke dalam food processor. Lalu blender hingga halus.
Setelah itu campurkan adonan ayam tadi dengan tepung tapioka, tepung terigu, dan aduk hingga rata.
Kemudian masukkan adonan ayam yang telah dicampur tepung ke dalam tahu yang sudah disobek tengahnya, isi hingga penuh.
Setelah semua tahu diisi adonan ayam, lalu siapkan panci untuk mengukus bakso tahu, dan kukuslah bakso tahu selama 20 menit.
Setelah itu masak air kaldu, dan daun bawang, lalu didihkan.
Tambahkan garam dan lada secukupnya, dan masukkan juga sayuran dan jamu dan minyak wijen. Kemudian masukan bakso tahu lalu rebus hingga matang, angkat dan sajikan.
Sajikan sup bakso tahu ayam di mangkuk saji dengan tambahan cabai rawit iris dan kecap asin. Agar terasa lebih nikmat, sajikan selagi panas.
Bagaimana mudah bukan membuat sup bakso tahu ayam? Selamat mencoba dan memasak sup bakso tahu ayam. Semoga resep sup bakso tahu ayam sederhana ini bermanfaat dan dapat menjadi makanan favorit Anda dan keluarga. Terima kasih.

Gallery Resep Bakso Tahu Ayam

Diah Didi S Kitchen Tahu Bakso Ayam Udang Tak Kalah Enak

Cara Membuat Bakso Ayam Dan Bakso Sapi Beserta Kuahnya

Resep Bakso Tahu Daging Ayam Karya Aas Sulastri

Resep Bakso Malang

Cara Membuat Tahu Bakso Ayam Resep Khusus Jualan

Jual Produk Tahu Bakso Ayam Isi 10 Murah Dan Terlengkap

Resep Sup Bakso Tahu Ayam Sederhana Blog Aneka Resep

Resep Bakso Tahu Ayam Oleh Iqrimah Ideham Cookpad

Diah Didi S Kitchen Tahu Bakso Ayam Udang Tak Kalah Enak

Varian Baru Sup Tahu Bakso Pelangi Ramadan Liputan6 Com

Cara Membuat Bakso Daging Ayam Yang Kenyal Beserta Kuah

Info Islami Today Resep Bakso Ayam Malang Lengkap Dgn Bakso

Resep Bakso Sehat Bakso Tahu Tanpa Ayam Tanpa Tepung Simple Enak Sehat

Resep Bakso Tahu For Android Apk Download

Resep Bakso Sehat Tanpa Msg Kenyal Dan Sedap

Tahu Bakso By Fah Umi Yasmin

Resep Bakso Tahu Ayam Krispy Oleh Inonk Aden Lizsetia

Cara Membuat Kuah Bakso Spesial Sapi Ayam Dan Ikan Yang

Resep Baso Tahu Ayam Udang Oleh Herawati Wasito Cookpad

Cara Membuat Bakso Ayam Rumahan Yang Tidak Ada Tandingannya

Resep Bakso Tahu Ayam Empuk Enak Oleh Qhorryisza Maliani


Belum ada Komentar untuk "Resep Bakso Tahu Ayam"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel