Resep Kue Choco Chip



Resep Dan Cara Membuat Kue Muffin Chocolate Chip Yang Mengembang Enak Dan Sedap

Resep Cara Membuat Kue Good Time Choco Chip Cookies

Penulis Unknown di 15:08

Resep Cara Membuat Kue Good Time, Cookies Enak Mudah - Kalau ngomongin soal Kue Good Time, pasti sobat onliners sudah pada tau kan, yaitu Choco Chip Cookies yang lezat dengan rasa coklat yang enak. Tapi ternyata untuk membuat kue good time ini sendiri dirumah tidak sulit lho, bahkan sangat mudah. Kue good time selain digunakan untuk camilan atau jajanan sehari-hari, juga bisa disajikan untuk hari spesial, contohnya saja natal dan lebaran idul fitri. Pasti bakalan laris deh Kue good time ini, apalagi kalau ada banyak anak kecil dirumah kita. Namanya juga Kue Good Time atau Cookies Coklat alias Choco Chip Cookies pastinya bakal langsung ludes abis, karena rasanya yang manis dengan rasa coklat disana sini dengan hiasan choco chip. Kue Good Time ini juga renyah kog, ya iyalah namanya juga cookies. Haha.. Yang pastinya kalau sobat onliner's hobi masak atau bikin kue untuk keluarga, jangan sampai melewatkan untuk membuat Kue Good Time ini ok.
Kue Good TimeChoco Chip Cookies
Kue Good Time atau Choco Chip Cookies

Bahan :

100 gr butter

100 gr gula halus

225 gr tepung terigu protein rendah

25 gr coklat bubuk

1 btr telur, kocok lepas

1/2 sdt vanili

1 sdt pasta coklatSedikit choco chip utk hiasan

100 gr dark cooking chocolate, dilelehkan (opsional)

Cara Membuat Kue Good Time atau Choco Chip Cookies :

1. Campur dan aduk hingga rata butter, gula halus, tepung terigu, coklat bubuk, vanili, dan telur.2. Masukkan pasta coklat, aduk sampai adonan tercampur rata.

3. Siapkan loyang yang sudah diolesi dengan margarin, cetak dan bentuk adonan sesuai selera, kemudian beri hiasan choco chip diatasnya.

4. Oven dengan suhu 120 derajat celcius selama 35 menit

5. Kalau sobat onliners ingin extra coklat, Celupkan cookies yang sudah matang dan dingin kedalam coklat leleh, dinginkan kembali hingga coklat mengering. (opsional)

6. Simpan dalam wadah atau toples yang tertutup.

Tips Membuat Kue Good Time atau Choco Chip Cookies :

Kalau sobat onliner's sangat suka dengan choco chip, kalian bisa memasukkan coco cip ke dalam adonan dan mengaduknya hingga rata, jadi pada hasil akhirnya, cookies sobat onliners akan terasa sensasi coklat choco chip disetiap gigitannya.
Nah itulah cara membuat Kue Good Time, biskuit atau cookies yang sudah sangat terkenal kelezatannya. jangan lupa baca resep lainnya, seperti  Resep Cara Membuat Kue Egg Roll Empuk Lezat dan Mudah  dan  Resep Membuat Cheese Stick Stik Keju Renyah Gurih dan Kress . Kue kue yang renyah ini patut untuk dicoba lho.

Salam Onliner's

Tags : resep kue, resep kue kering

Related : Resep Cara Membuat Kue Good Time Choco Chip Cookies

Gallery Resep Kue Choco Chip

Good Time Chocochips Renyah

Cookies Vanilla Choco Chips

Resep Kue Kering Chocochip Enak Dan Mudah Kompasiana Com

Cara Mudah Membuat Kue Choco Chips Video Tutorial89

Chocolate Chunk Cookies

Resep Kue Choco Chips For Android Apk Download

Oatmeal Cookies Lembut Dan Renyah Resep Kue Kering Oatmeal Cara Mudah Membuat Oatmeal Chocochip

Resep Kue Kering Coklat Chips Dan Kacang Nusantaratv Com

Kue Wikiwand

Cara Membuat Kue Kering Choco Chips Resep Kue Lebaran

Resep Kue Mixed Choco Chips Coffee Cookies

Resep Kue Kering Chocochips Oatmeal Untuk Lebaran Resep

Resep Kue Good Time Choco Chip Cookies Rumah Coklat Keju

Just Try Taste Cake Kukus Pisang Choco Chips Kue

Resep Cookies Chocolate Choco Chip Cara Membuat Kue Kering Chocochip Nyoklat Banget

Resep Dan Cara Membuat Kue Muffin Choco Chips Keju Sederhana

Resep Kue Kering Coklat Chip Renyah

Resep Kue Choco Chips Coklat For Android Apk Download

Resep Kue Kering Choco Chips Oleh Yuanita Yuan Ariffian

Resep Kue Kering Choco Chip Coklat Dough Chocolate Chip

Resep Kue Kering Choco Chips Renyah In 2019 Choco Chips

Resep Kue Kering Lebaran Choco Chip Havermut Cookies Kue Kering Yang Cokelat Banget

Resep Praktis Cookies Choco Chip Oatmeal Prelo Blog Tips


Belum ada Komentar untuk "Resep Kue Choco Chip"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel