Resep Saus Galantin



Galantine Daging Sapi Ayam Dengan Sayuran Rebus Dan

Resep Galantin Campuran Daging Sapi dan Ayam

Resep galantin ini biasanya menjadi makanan andalan para pengusaha catering untuk acara resmi seperti saat resepsi pernikahan dan sebagainya. Entah kenapa makanan ini biasa "nangkring" di meja prasmanan acara pesta, tapi yang jelas makanan ini penuh dengan gizi karena terdapat paduan daging kemudian biasa disajikan dengan sayuran seperti wortel dan buncis. Pada resep masakan kali ini digunakan daging campuran sapi dan ayam, sehingga biayanya menjadi lebih murah, tidak murni daging sapi semua. Untuk menambah kenikmatan, galantin disajikan dengan saus yang dibuat sendiri sehingga menjadikan makanan ini lebih berasa. Berikut adalah resep galantin lengkapnya.
  • 200 gram daging sapi giling
  • 100 gram daging ayam giling
  • 2 butir telur ayam
  • 6 keping biskuit marine
  • 10 gram susu bubuk
  • 20 gram bawang bombay, cincang halus
  • ½ sdt pala bubuk
  • ¼ sdt merica bubuk
  • ½ sdt gula pasir
  • ½ sdt bumbu penyedap
  • 75 ml air
  • margarin untuk menumis
  • minyak goreng
  • daun pisang untuk membungkus ketika dikukus
  • ½ buah bawang bombay, cincang kasar
  • 2 sdm saus tomat
  • 1 sdt tepung maizena, larutkan dalam 1 sdm air
  • 1 sdt gula pasir
  • 1 sdm kecap manis
  • 150 ml air
  • margarin untuk menumis
  1. Tumis bawang bombay dengan margarin sampai harum, angkat.
  2. Siapkan wadah, aduk semua bahan galantin termasuk bawang bombay yang telah ditumis menjadi satu. Aduk hingga rata.
  3. Bungkus adonan menggunakan daun pisang menyerupai lontong besar. Kukus selama kurang lebih 30 menit.
  4. Panaskan minyak lalu goreng hingga bagian luarnya kecoklatan. Angkat.
  5. Sekarang kita akan membuat saus galantin, tumis bawang bombay hingga harum.
  6. Masukkan saus tomat dan kecap manis. 
  7. Tuangkan air, lalu aduk.
  8. Masukkan gula pasir, tunggu hingga mendidih.
  9. Masukkan tepung maizena untuk mengentalkan. Angkat.
Demikian tadi resep dan cara membuat galantin, cukup mudah kan? Sajikan dengan wortel dan buncis rebus. Tambahkan pula kentang goreng untuk lebih lengkap. Baca juga resep olahan daging lainnya seperti resep dendeng balado. Terima kasih telah mampir :)

Gallery Resep Saus Galantin

Resep Galantin Ayam Masak Uenak Makanan Minuman Makanan

Diah Didi S Kitchen Happy Weekend Mari Masak Galantin

Diah Didi S Kitchen Happy Weekend Mari Masak Galantin

Galantin Cekinfo Resep

Coba Resep Galantin Daging Untuk Jadi Sajian Spesial Di

Resep Semur Galantin Bumbu Emak Resep Masakan Nusantara

Jual Galantin Solo Kota Denpasar Dapoer Jeng Tata Tokopedia

Resep Galantin Daging Sapi Khas Solo Yang Enak

29 Resep Saos Galantin Enak Dan Sederhana Cookpad

Resep Rolade Daging Sapi Dengan Saus Coklat Just Try Taste

Resep Membuat Galantin Daging Sapi Khas Solo Lezat Buku

Resep Galantin Daging Sapi Sajian Istimewa Untuk Natal

Galantin Racikan Bistik Gaya Kolonial Yang Sedap Untuk

Galantine Instagram Photo And Video On Instagram

Resep Galantin Daging Sapi Lezat Dan Enak Widhiaanugrah Com

Chuz S Kitchen Galantin Ikan 8mos

Mengolah Daging Kurban Menjadi Masakan Yang Tak Biasa

Resep Saus Galantine Sinar Lilin Ku

Tupperware Galatine Tempe

Resep Ayam Galantine Yang Enak Ala Yummy Kuliner Unik Khas

Resep Galantin Ayam

Sup Galantin Khas Solo Yang Menggoyang Lidah

Waroeng Eddi Baltyra

Resep Cara Membuat Galantin Yang Enak

Pt Campina Ice Cream Ind

Cara Membuat Saus Steak Galantin


Belum ada Komentar untuk "Resep Saus Galantin"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel