Resep Sop Iga Sapi Ala Restoran



Resep Sop Iga Sapi Ala Restoran Resep Sop Iga Sapi Bening

Resep Membuat Sop Buntut Sapi Ala Restoran

Resep Membuat Sop Buntut Sapi Ala Restoran – Sapi merupakan hewan ternak yang banyak dikembang biakkan oleh para peternak hewan selain kambing, ayam dan itik. Hewan berfisik besar ini setidaknya digolongkan ke dalam 2 jenis, yaitu sapi pedaging dan sapi perah.

Sapi pedaging adalah sapi yang diternak untuk dimanfaatkan dagingnya sedangkan sapi perah adalah sapi yang diternak untuk diambil susunya. Di musim lebaran qurban (Idul Adha) jenis sapi pedaging ini akan mulai banyak diincar untuk dijadikan hewan qurban karena memang termasuk ke dalam salah satu hewan yang diperbolehkan untuk dijadikan persemabahan qurban.

Pemanfaatan sapi pedaging tak hanya sekedar bagian dagingnya saja yang diambil untuk diolah menjadi berbagai sajian masakan lezat seperti sate atau sop. Termasuk juga bagian ekor sapi yang juga dapat diolah menjadi santapan lezat berupa sop buntut. Menu masakan yang satu ini tentunya sudah tidak asing lagi terdengar di telinga anda karena memang sudah sangat sohor dan mungkin hampir ada dalam daftar menu sedap di berbagai rumah makan dan restoran di seluruh wilayah Indonesia.

Pada perjumpaan kali ini kami akan mengajak anda untuk berkreasi di dapur rumah dengan membuat sajian sop buntut sapi spesial lezat yang nantinya dapat anda suguhkan di jam makan keluarga. Berikut adalah langkah penyajian sop buntut sapi selengkapnya.

Lihat Juga :

Resep Sop Buntut Sapi Istimewa

Bahan-bahan :

  • Ekor sapi1 kg, dipotong-potong
  • Air bersih 2 liter
  • Minyak goreng 2 sdm
  • Kentang 3 buah, dikupas dan dipotong kotak kecil
  • Wortel 4 buah, dikupas dan dipotong kotak kecil

Bumbu-bumbu :

  • Merica bubuk 1 sdt
  • Pala 1 butir, geprek
  • Bawang putih 6 siung, geprek
  • Cengkeh 5 buah
  • Secukupnyagula
  • Secukupnyagaram
  • Tomat merah 1 buah, dipotong-potong
  • Kayu manis 2 cm
  • Secukupnya penyedap (rasa sapi)

Pelengkap Saji :

  • Secukupnya irisan bawang merah goreng
  • Daun seledri 1 batang, cincang
  • Daun bawang (bagian putihnya) 2 batang, cincang
  • Secukupnya sambal
  • Perasan air jeruk nipis
  • Secukupnya kerupuk

Tips Cara Membuat Masakan Sop Buntut Sapi Lengkap Enak Lezat

  1. Potongan ekor sapi yang sudah disiapkan kemudian dicuci sampai bersih dan dimasak dengan cara direbus hingga matang. Kurang lebih memakan waktu hingga 15 menit lamanya. Angkat dan tiriskan. Sementara air sisa rebusannya dibuang saja.
  2. Tuang 2 liter air ke dalam panci baru lalu didihkan. Setelah itu, tambahkan air mendidih dalam panci dengan potongan ekor sapi yang tadi sudah direbus. Tambahkan juga cengkeh dan kayu manis ke dalamnya lalu tutup. Tunggu hingga airnya sedikit menyusut kira-kira berkurang seperempatnya. Matikan api dan biarkan dingin.
  3. Ulek merica, bawang putih, pala dan garam sampai halus, sisihkan.
  4. Tuang 2 sdm minyak goreng ke dalam wajan dan panaskan. Kemudian tuang bumbu halus ke dalam wajan tersebut dan tumis sampai aroma harumnya tercium. Angkat.
  5. Rebusan potongan ekor sapi yang sudah dingin selanjutnya dipanaskan kembali lalu diberi tambahan tumisan bumbu halus. Aduk-aduk supaya merata.
  6. Tambahkan rebusan potongan ekor sapi dengan pototngan wortel dan kentang.
  7. Tambahkan juga rebusan potongan ekor sapi dengan penyedap (rasa sapi) garam dan gula. aduk-aduk supaya merata.
  8. Setelah empuk dan matang, angkat.
  9. Selagi masih hangat, hidangkan sop buntut sapi dalam mangkuk saji bersama pelengkap taburan irisan bawang merah goreng, cincangan daun seledri, cincangan daun bawang, dan pelengkap lainnya seperti sambal, air perasan jeruk nipis dan kerupuk jika memang suka.
  10. Sop buntut sapi siap dinikmati.

Untuk langkah yang lebih praktis lagi anda dapat melakukan tahap perebusan potongan ekor sapi langsung dengan campuran bumbu dan penyedap dengan dipresto. Langkah ini dapat anda lakukan setelah proses perebusan potongan ekor sapi tahap pertama selesai. Selamat mencoba dan semoga berhasil!

resep sop iga sapi ala restoran,

Gallery Resep Sop Iga Sapi Ala Restoran

Traditional Cooking In Indonesia Episode 76 Sailing Catalpa

Resep Sop Iga Sapi Ala Padang Oleh Anggie R P W Cookpad

Resep Sop Iga Sapi Penuh Kehangatan Kelezatan For Android

Resep Sop Buntut Gurih Ala Restoran

Images Tagged With Saikoro On Instagram

8 Jenis Sop Khas Indonesia Yang Bikin Lidah Bergoyang

Index Of Wp Content Uploads 2015 09

Resep Sup Iga Sapi Banget

Resep Sop Iga Sapi Yang Nikmat Dan Empuk Dagingnya Pemula

Tips Mengolah Sup Buntut Agar Rasanya Mirip Restoran Bintang

Sop Buntut Oxtail Soup Recipe Daily Cooking Quest

Resep Sup Kacang Merah Daging Sapi

Resep Sop Iga Sapi Yang Nikmat Dan Empuk Dagingnya Pemula

8 Gambar Resep Sup Terbaik Asian Food Recipes Asian

Sop Buntut Oxtail Soup

Sajikan Sop Buntut Lezat Seperti Buatan Chef Restoran Bisa

Resep Pakcoy Tahu Saus Tiram Hidangan Sayur Ala Restoran

Download Resep Sop Iga Sapi Penuh Kehangatan Kelezatan Apk

Rasa Nikmat Sederhana Sop Iga Khas Warteg Nabila Yang Laris

Resep Masakan Cara Membuat Sop Iga Sapi Kuah Bening Presto


Belum ada Komentar untuk "Resep Sop Iga Sapi Ala Restoran"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel