Resep Bikin Donat



Resep Donat Mie Kreasi Mi Instan Yang Bikin Semua Orang

Resep kue donat kentang spesial asli dan cara praktis bikin donat sederhana

Resep donat kentang asli. Petunjuk praktis dan lengkap cara bikin kue donat sederhana. Resep donat kentang spesial dengan dilengkapi cara membuat kue donat kentang yang lebih lembut dan memiliki nilai gizi lebih lengkap. Sebagaimana diketahui bahwa bahan kue donat sederhana adalah tepung terigu, namun sekali waktu tidak ada salahnya untuk mencoba membikin kue donat kentang yang memiliki tekstur lebih lembut dan lebih modern. Inilah resep kue donat tepung terigu sederhana yang dilengkapi juga dengan resep kue donat kentang empuk dan lembut.

Resep donat kentang lebih simple dan praktis cara membuat kue donat kentang. Dengan campuran kentang maka citas rasa donat menjadi lebih enak dan tidak keras, bahkan donat kentang ini justru lumayan lembut seperti halnya saat anda merasakan kelembutan donat J.CO yang sekarang lagi ngetrend dan banyak penggemarnya. Nah meskipun tidak selembut J.CO Donuts namun resep donat kentang serasa lebih spesial bahkan lebih membuat anda bangga karena bisa membuat donat kentang lembut hasil karya sendiri. Yuk ikuti resep donat kentang spesial empuk lengkap dengan cara membuatnya.

Untuk bisa membuat donat kentang lembut spesial lengkap dengan topping coklat, kacang, parutan keju dan kreasi topping lainnya, tentunya mesti di mulai dahulu dengan resep donat kentang asli tanpa hiasa apapun. Soal kreasi topping mudah anda kreasi sendiri, karena cuma menaburkan secara merata dengan bahan bahan topping. Tapi kalau untuk di konsumsi sendiri mendingan membuat donat kentang dengan topping gula halus juga sudah lumayan enak. Yuk pelajari secara lengkap cara bikin donat sederhana dan juga resep membuat donat sederhana yang lembut dan enak.

Resep cara membuat donat sederhana lengkap dengan cara membuat adonan kue donat yang benar. Namun ada beberapa hal yang mesti anda pahami dan perhatikan untuk bisa membuat kue donat yang bagus dan lembut adalah memperhatikan penggunaan bahan bahan kue donat. Salah satunya yakni cara memilih bahan tepung terigu untuk membuat kue donat. Meskipun di pasaran banyak merk tepung terigu, namun ada baiknya anda memilih merk tepung terigu terbaik untuk membuat kue donat. Saya sarankan untuk memilih tepung terigu cakra kembar  atau bisa juga menggunakan tepung terigu cap segitiga biru yang banyak di jual di warung warung maupun supermarket terdekat.

Bisa dibilang cara membuat kue donat itu gampang gampang susah, hal paling penting lainnya adalah penggunaan ragi instan kue yang sering juga disebut sebagai fermipan, perlu diketahui bahwa penggunaan ragi instan ini takarannya harus pas. Hal lainnya yakni saat mencetak dan menggoreng donat harus tepat juga waktunya, karena kalau sampai kelamaan maka adonan donat yang sudah mengembang akan akempes kembali. Nah untuk lebih jelasnya yuk pelajari secara lengkap cara membuat kue donat kentang lembut, empuk, dan spesial.

Resep kue donat kentang dan petunjuk lengkap cara bikin donat kentang

Bahan bahan yang dibutuhkan >> Tepung terigu : ± 500 gram, gunakan tepung terigu cap cakra kembar atau segitiga biru >> Kentang : ± 200 gram, pilih kentang yang sedang hingga besar >> Minyak goreng : secukupnya untuk menggoreng donat

>> Air bersih : sekitar 200 ml ( 1 gelas belimbing )

Yuk belajar Cara membuat misro gula merah

Bahan campuran kue donat lainnya >> Telur ayam : cukup 2 butir >> Margarine / mentega : ± 3 sendok makan >> fermipan / ragi instan : ± 11 gram atau sekitar 1 sendok teh >> Susu bubuk ( dancow ) : ± 3 sendok makan >> Susu putih kental manis : ± 3 sendok makan >> Gula pasir : sekitar 4 hingga 5 sendok makan, atau sesuai selera

>> Garam : secukupnya ( sekitar 2 sendok teh )

Itulah bunda bahan bahan yang nantinya digunakan untuk membuat kue donat kentang yang lembut dan praktis. Namun sebelum melangkah ke cara membuat kue donat kentang, ada satu hal yang cukup penting supaya anda berhasil membuat kue donat kentang yang pas adonannya. Bukan hanya takaran adonan kue donat yang mesti pas, namun juga cara membuat adonan juga mesti diperhatikan. Untuk dapat menghasilkan kue donat kentang yang enak, maka saat membuat adonan mesti benar benar kalis ( benar benar merata dan tidak terlalu basah atau terlalu kering ).

Belajar juga Cara membuat combro isi tempe

petunjuk komplit cara bikin kue donat kentang spesial

  1. Hal pertama yang mesti anda lakukan adalah merebus kentang hingga matang, setelah sedikit dingin lalu kupas dan haluskan.
  2. Ambil mangkok atau wadah yang cukup besarnya untuk menampung semua bahan bahan donat, lantas aduk 2 butir telur ayam hingga berbusa, jika perlu gunakan pengocok telur.
  3. Kemudian masukkan gula pasir, margarine, dan garam. Aduk aduk hingga bercampur rata. Berikutnya masukkan tepung terigu sedikit demi sedikit sambil di uleni.
  4. Sekarang masukkan kentang yang telah dihaluskan atadi, dan uleni secara perlahan hingga bercampur rata.
  5. Masukkan fermipan secara merata. Uleni lagi hingga benar benar menjadi adonan yang kalis.
  6. Lalu diamkan adonan dan tutup dengan air bersih paling tidak sekitar 1 jam atau setelah mengembang secara sempurna.
  7. Nah saat mengembang penuh, silahkan cetak adonan sesuai selera anda.
  8. Goreng dengan minyak panas dengan nyala api kompor kecil hingga sedang.
  9. Setelah sedikit kecoklatan berarti donat kentang sudah matang dan angkat.
  10. Setelah donat kentang dingin taburi dengan gula pasir halus atau menggunakan kreasi topping yang lain, seperti keju parut, coklat meleleh, kacang tanah hancur, dan kreasi topping lainnya

Nah begitulah bunda dan sis cantik sekalian cara mudah memuat kue donat kentang dengan hasil lembut, enak, dan sederhana, namun spesial cita rasanya. Kue kue tradisional begitu banyak macam dan ragamnya. Bunda ada satu jajanan tradisional yang rasanya sangat enak namun sedikit unik membuatnya, sehingga hanya sedikit bunda bunda yang mampu membuatnya yakni tape ketan hitam yang menjadi hidangan favorit saat hari raya lebaran. Jika bunda penasaaran bisa mencoba bikinnya di cara membuat tape ketan hitam

Gallery Resep Bikin Donat

Resep Membuat Donat Empuk Anti Gagal

Resep Dan Cara Membuat Donat Empuk Dan Mudah Di Rumah

Resep Donat Kentang Sebagai Sajian Buka Puasa Yang Sehat

Resep Donat Pisang

Cara Membuat Donat Kentang Yang Empuk Masak Apa Hari Ini

Resep Donat Topping Meses Dan Begini Membuatnya Harapan

Resep Dan Cara Membuat Donat Ubi Merah Ala Blueband

Resep Donat Kentang Satu Untuk Semua Palapa News

Resep Dan Cara Membuat Kue Donat Donut Dasar Yang Original Enak Dan Sederhana

Resep Cara Membuat Donat Indomie Kekinian Praktis

4 Cara Membuat Donat Tanpa Kentang Yang Empuk Lembut

Resep Membuat Donat Maizena Tembem Tanpa Cetakan Resep Dan

3 Cara Membuat Donat Tanpa Kentang Lembut Dan Bisa Kamu

Berbagai Cara Membuat Roti Donat Yang Enak Dan Empuk Toko

Resep Cara Membuat Donat Goreng Tanpa Toping

Resep Donat Praktis Mudah Keeprecipes Your Universal

Donat Super Empuk Tips

Cara Membuat Donat Kentang Praktis Koe

Resep Donat Empuk Ala J Co Renyah Diluar Lembut Didalam No

Cara Membuat Donat Yang Empuk Dan Mengembang Enak Banget

Suka Donat Yuk Buat Donat Sendiri Di Rumah Saat Akhir

Resep Dan Cara Membuat Donat Kentang Resep Kuliner

Resep Donat Kentang Camilan Imut Pengisi Liburan

Donat Super Empuk Tips

Cara Membuat Donat Inews Portal


Belum ada Komentar untuk "Resep Bikin Donat"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel