Resep Pepes Teri Basah
Resep Pepes Tempoyak Ikan Bilis Atau Ikan Teri Basah Dapur
Pepes Teri Basah Sedap Gurih Praktis Ekonomis - Resep

IG:@genikayu
Ikan teri basah yang bergizi tinggi, gurih, dan enak ini memang bisa dikreasikan jadi aneka jenis masakan. Sebut saja bakwan teri, perkedel teri, peyek teri, teri goreng krispi, dan pepes. Ketika dibuat pepes, ikan teri basah yang sudah lunak dan cepat menyerap bumbu ini tidak perlu dikukus terlalu lama. Jangan lupa untuk membakarnya di atas bara api atau teflon sebelum disajikan, agar aroma pepes lebih keluar dan bumbunya jadi lebih kesat/kering.
Atsarina Luthfiyyah (Senior Editor)
Memiliki pengalaman pendidikan di bidang Tata Boga dan Jurnalistik. Hobi menulis, traveling dan memasak. S2 Universitas Gadjah Mada Ilmu Komunikasi
Buang kepala ikan teri lalu bersihkan kotorannya. Cuci bersih lalu lumuri dengan air perasan jeruk nipis. Diamkan sesaat. | |
Dalam wadah, campur ikan teri dengan bumbu halus, daun kemangi, tomat, garam, dan gula. Aduk hingga rata. | |
Siapkan daun pisang, isi dengan ikan teri yang sudah dibumbui tadi. Tutup daun pisang lalu semat kedua ujungnya dengan tusuk gigi. | |
Kukus pepes selama 10 menit. Angkat. | |
Bakar pepes di atas wajan datar anti lengket hingga kedua sisi daun pisang layu dan harum. Angkat. | |
1. Jika ingin lebih pedas, bisa menambahkan cabai rawit utuh dalam campuran ikan teri dan bumbu-bumbu. 2. Kukus pepes ikan teri dengan menggunakan Tupperware Steam It (lihat di Lazada DISKON). Kukusan ini terbuat dari bahan khas Tupperware yang berkualitas, aman, dan tahan panas. Kalau ingin membuat pepes yang banyak, kukusan ini adalah pilihan yang tepat karena terdiri dari 2 tingkat. |
Gallery Resep Pepes Teri Basah
Resep Pepes Teri Nasi Womantalk
Resep Dan Cara Membuat Palai Bada Pepes Teri Basah Baca
Resep Pepes Tahu Teri Basah Medan Dan Cara Membuatnya
Resep Sehat Pepes Teri Tahu Intisari
Resep Dan Cara Membuat Masakan Pepes Ikan Teri Basah Special
5 Manfaat Mengkonsumsi Ikan Teri Basah Tips Untuk Rumah
Resep Pepes Teri Balado Oleh Sinta Septiana Cookpad
Cara Membuat Pepes Ikan Teri Basah Yang Enak Aceh
Resep Pepes Tempoyak Ikan Bilis Atau Ikan Teri Basah Dapur
Resep Pepes Ikan Teri Basah Pelajari Panduan Cara Membuat
Pepes Teri Bahan 250gr Teri Resep Inirecipes
8 Resep Masakan Pepes Lezat Dan Mudah Resepkoki
Resep Pepes Tahu Teri Basah Medan Dan Cara Membuatnya
Instagram Post By Dishby Ifah Deskgram
Resep Cara Membuat Pepes Teri Basah Praktis Suka Resep
Resep Dan Cara Membuat Pepes Teri Bumbu Rujak Rumahan Yang
Resep Pepes Ikan Teri Gerry Girianza
Resep Pepes Ikan Teri Pedas Bermacam Macam Ikan Baik Tawar
Dapur Alsa Resep Pepes Ikan Teri Basah Bungkus Kelapa
Resep Pepes Teri Basah Kemangi Ini Dijamin Bisa Dibuat
Cara Memasak Pepes Ikan Teri Youtube
Resep Pepes Teri Basah Kemangi Oleh Fatma Faniez Cookpad
Pepes Teri Nasi Yang Sehat Untuk Anak Super Indo Lebih
Resep Pepes Teri Basah Oleh Susan Mellyani Cookpad
Resep Pepes Teri Bumbu Rujak Baca Resep
27 Resep Pepes Teri Basah Tahu Enak Dan Sederhana Cookpad
Belum ada Komentar untuk "Resep Pepes Teri Basah"
Posting Komentar