Resep Soto Daging Sapi Lamongan



Resep Dan Cara Membuat Soto Daging Khas Madura Gaya Hidup

5 Resep Soto Daging Sapi, Kambing Khas Lamongan DLL

Selain olahan tahu campur, makanan khas yang terkenal dari Lamongan adalah soto. Soto khas Lamongan yang terkenal ada 2 macam yakni soto ayam dan soto daging sapi. Ciri utama dari soto ayam khas Lamongan adalah memiliki kuah yang bening. Sementara itu, soto daging sapi khas Lamongan biasanya memiliki kuah yang keruh karena dalam pembuatannya menggunakan air santan. Berikut ini akan diulas resep soto daging khas Lamongan yang bisa dicoba sendiri di rumah dengan mudah.

Bahan – bahan resep soto daging Lamongan:

  • 1/2 kilogram daging sapi segar

  • 1/4 udang segar

  • 3 lbr daun jeruk purut

  • 3 batang serai, ambil bagian putihnya

  • 2 lbr daun salam

  • Air secukupnya untuk merebus daging

  • 2 sdm garam

  • 1 sdt gula

  • 2 cm lengkuas

  • 1000 mililiter santan kental

Bumbu halus untuk soto daging:

  • 8 siung bawang putih (dikupas kulitnya)

  • 4 siung bawang merah (dikupas kulitnya)

  • 3 butir kemiri yag sudah disangrai

  • 1 cm jahe yang sudah digeprek

  • 1 cm kunyit yang sudah dibakar

  • 1 sdt ketumbar yang sudah disangrai

  • 1 sdt merica bubuk

  • Garam dan penyedap rasa secukupnya

Bahan – bahan pelengkap sajian:

  • Kol yang diiris-iris tipis

  • Tauge yang sudah direndam air panas

  • Koyah

  • Bawang goreng

  • Soun yang sudah direndam

Bahan – bahan untuk sambal:

  • 25 buah cabe rawit

  • 1 siung bawang putih

  • Garam secukupnya

Cara Membuat Soto Daging Lamongan:

  1. Pertama-tama, rebus semua bahan kecuali santan dan udang sampai lunak dan sisakan kaldunya

  2. Potong-potong daging sesuai selera.

  3. Goreng udang setengah matang dan kemudian haluskan

  4. Tumis semua bumbu halus dalam panci sampai mengeluarkan aroma harum. Kemudian masukkan udang dan tambahkan santan serta air kaldu

  5. Masukkan penyedap rasa dan garam, lalu masak sampai mendidih

PERHATIKAN: BAGI PENGGUNA SMARTPHONE, UNTUK MEMPERBESAR ARTIKEL, SENTUH RESEPNYA GUNAKAN 2 JARI, GERAKKAN KE ARAH MELEBAR

SOTO BANDUNG

SOTO DAGING BAKAR

SOTO DAGING TAOCO

SOTO KAMBING

Pada dasarnya untuk membuat soto daging khas Lamongan seperti ini tidaklah sulit asalkan kita telaten dalam proses pembuatannya. Selamat mencoba dan semoga bermanfaat.

  • Pernah merasakan nikmatnya soto Betawi? Soto asli Jakarta ini terkenal dengan kuahnya yang kental, rasanya yang gurih, dan perpaduan yang pas dari...

  • Soto ayam, makanan favorit yang hampir disukai sebagian besar orang. Tak heran jika kemudian banyak sekali yang menyediakan menu favorit ini. Mulai...

  • Pernah makan rawon? Resep dan cara membuat rawon istimewa ini patut anda perjuangkan sampai darah terakhir, hehehe. Memang menyegarkan ketika menemukan masakan...

  • Baru saja berujar ingin rasanya menikmati semangkuk soto hangat. Kini Dengan tepat kami hadirkan Resep dan cara membuat soto babat pemanggil jiwa....

  • Ini resep dan cara membuat nasi uduk istimewa untuk sarapan atau untuk event istimewa juga bisa. Bunda bisa mencobanya dirumah. Sekalian dengan...

Gallery Resep Soto Daging Sapi Lamongan

Soto Food Wikipedia

Pin Di Resep Cara Mengolah Daging Sapi

Resep Soto Lamongan Asli Jawa Timur Dengan Suwiran Ayam Dan Kuah Kuning Super Gurih

Dapur Rafly Resep Soto Daging Sapi Lamongan Dan Menggugah

Resep Cara Membuat Masakan Kue Bolu Kukus Resep Soto

Resep Soto Daging Sapi Bening Resep Masakan Jawa

Resep Soto Sapi Lamongan For Android Apk Download

Resep Soto Daging Khas Dari Solo Hingga Lamongan Tirto Id

Aneka Resep Soto Lamongan Enak Yang Menggugah Selera Kepogaul

Resep Soto Daging Iga Resep Masakan Indonesia

Resep Soto Daging Sapi Tanpa Santan Oleh Aulia Alwina Alkaff

Resep Soto Ayam Lamongan Dan Cara Membuat Soto Ayam Resep

Resep Soto Daging Lamongan Oleh Choirunnisa Cookpad

Resep Soto Daging Sapi Spesial Enak

29 Resep Soto Daging Lamongan Enak Dan Sederhana Cookpad

Resep Cara Membuat Soto Daging Sapi Enak Mudah

Resep Soto Daging Terbaru Terlengkap Beserta Pembahasannya

Resep Soto Daging Madura Paling Populer Bakso Halal Frozen

Gak Sampai Satu Jam Kamu Bisa Praktek Cara Membuat Soto Daging

Resep Cara Membuat Bumbu Soto Daging Sapi Lamongan Asli

Resep Soto Daging Lamongan Oleh Ms Zhaa Cookpad

Resep Soto Daging Sapi Bening Nikmat Segar Mantap Dan

5 Resep Soto Lamongan Koya Kuah Kental Nikmat Ncc Kalimat Id


Artikel Terkait

Belum ada Komentar untuk "Resep Soto Daging Sapi Lamongan"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel