Resep Sup Telur



Resep Dan Cara Membuat Sup Jagung Manis Telur Puyuh Yang

Resep dan Cara Membuat Sup Jagung Telur Sederhana yang Enak, Gurih dan Nikmat

Ingin menyajikan hidangan lezat yang enak dirumah? Bosan dengan hidangan yang itu-itu saja?

Yuk, simak resepnya dibawah ini yuk. Dengan menyimak resep ini anda akan dapat membuat hidangan sup jagung telur sederhana. Simak resep membuat sup jagung telur sederhana dibawah ini.

Nama Resep

Resep dan Cara Membuat Sup Jagung Telur Sederhana yang Enak, Gurih dan Nikmat

Waktu Memasak

Persiapan:

Memasak:

Total:

Jumlah Porsi

4 Porsi

Bahan-Bahan yang Diperlukan Untuk Membuat Sup Jagug Telur Sederhana yang Enak, Gurih dan Nikmat

Bahan Utama Sup Jagung:

  • 2 buah jagung manis
  • 4 butir telur
  • 4 batang sosis sapi
  • 400 gram ayam fillet

Bahan dan Bumbu Sup Jagung:

  • 6 siung bawang putih, cincang
  • 1 buah bawang bombay, iris
  • 200 gram wortel
  • Kaldu rebusan ayam
  • Minyak goreng
  • Lada secukupnya
  • Garam secukupnya
  • 150 gram buncis
  • Daun bawang, iris

Cara Membuat Sup Jagug Telur Sederhana yang Enak, Gurih dan Nikmat

Tips Mempersiapkan Bahan-Bahan Utama Sebelum Diolah:

  1. Untuk yang pertama kali bisa dilakukan pada resep kali ini adalah dengan mempersiapkan bahan-bahan utamanya terlebih dahulu. Hal ini dikarenakan bahan utama harus kita potong dan bersihkan terlebih dahulu sebelum dimasak dan dibuat menjadi hidangan yang lezat. Akan tetapi sebaiknya, anda persiapkan terlebih dahulu barang atau peratalan yang akan digunakan untuk memotong bahan-bahan tersebut agar anda tak kesulitan menjangkaunya. Barang dan peralatan tersebut diantaranya adalah pisua, tatakan dan juga wadah untuk menampung hasil potongan dari bahan-bahan yang sudah anda buat.
  2. Nah, untuk bahan pertama yang akan dibersihkan adalah jagung manis. Silahkan bersihkan jagung manis dari cangkang, rambut dan juga bonggolnya secara merata. Setelah jagung dibersihkan, lalu pipil jagung dengan menggunakan tangan secara merata. Masukkan hasil pipilannya dalam wadah atau mangkuk dan sisihkan sementara.
  3. Setelah selesai, lanjutkan dengan terlebih dahulu merebus telur dalam panci hingga telur matang secara merata. Untuk menambah rasa, anda bisa menambahkan taburan garam pada air rebusannya. Jika telur sudah matang, angkat telur dan sisihkan.
  4. Sementara untuk sosis, buka bagian pelapis sosis dengan menggunakan pisau dan potong-potong dengan bentuk bulat. Seperti pada jagung, silahkan masukkan hasil potongan sosis dalam wadah dan sisihkan.
  5. Sedangkan untuk ayam, silahkan cuci terlebih dahulu ayam fillet dan bersihkan kotoran serta lendir pada ayam. Setelah itu, cincang atau potong-potong ayam dengan bentuk dadu secara merata. Masukkan juga ayam dalam wadah yang terpipsah.
  6. Terakhir, cuci bersih jagung manis yang telah dipipil dengan air bersih untuk menghilangkan kotoran dan kuman yang masih tersisa dalam jagung.

Cara Membuat Sup Jagung Telur:

  1. Setelah semua bahan diatas dipersiapkan, sekarang panaskan wajan diatas kompor dan tuangkan minyak goreng sedikit saja dalam wajan. Tunggu hingga minyak panas secara merata.
  2. Jika minyak sudah panas, silahkan tumis bawang putih dan bawang bombay hingga layu dan mengeluarkan aroma harum yang sedap.
  3. Kemudian masukkan daging ayam yang telah dicincang kedalamnya. Aduk-aduk secara merata hingga ayam berubah warna. Lalu masukkan jagung kedalamnya. Aduk-aduk dan masukkan air kedalam wajan. Masak hingga mendidih.
  4. Setelah itu, masukkan sosis, buncis, wortel dan aduk-aduk secara merata. Masukkan juga bumbbu yang masih tersisa dan bumbui sup dengan garam, merica, kaldu ayam dan juga gula pasir. Cicipi rasanya hingga pas. Aduk-aduk dan masak hingga mendidih dan matang.

Setelah matang, silahkan angkat sajian ini dari panci dan hidangkan dalam mangkuk untuk kemudian sajian ini akan siap dinikmati.

Jangan lupa bagikan resep ini dengan teman dan sahabat dan berikan pula komentar anda dibawah ini.

Istri yang hobi makan dan anak dari ibu yang jago masak sampe punya usaha katering kecil-kecilan dengan segala keterbatasannya akhirnya mulai bisa masak dan seneng eksperimen di dapur. Currently penulis, yang pada akhirnya jadi penulis resep adalah profesi yang dianggap paling tepat.

Gallery Resep Sup Telur

Resep Sup Oyong Telur Kumparan Com

Asal 7 Resep Sup Gampang Ini Kamu Kuasai Nggak Perlu Ribet

17 Resep Sop Enak Dan Sederhana Menggugah Selera

Sup Misoa Bakso Tahu

Sup Telur Enak Dan Praktis Dibuatnya Islampos

Quail Egg Soup

Resep Masakan Sup Telur Dadar Mudah Untuk Anak Indekos

Cara Membuat Sup Telur Kocok Kekinian Para Android Apk Baixar

Resep Sup Ayam Serabut Telur Ala Rumahan By Dapurwafda

Resep Sup Telur Sayuran Ala Yummy Makan Jadi Lebih Nikmat

Sup Oyong Telur Puyuh Untuk Sarapan Ini Resepnya Okezone

Resep Sup Krim Telur Resep Segala Masakan Web Id

Resep Sup Telur Mata Sapi Kaldu Alania Lezatnya Sehat

Resep Sup Dadar Telur Attailah Petir

Resep Sup Telur Ala Korea Yang Praktis Dan Nikmat

Resep Sup Jagung Telur Enak Banget Resep Caca

Resep Sup Telur Ala Korea Yang Praktis Dan Nikmat Bangun

Resep Sup Telur Puyuh Dunia Puyuh Dunia Puyuh

Resep Chinese Food Sup Telur Dengan Chi Chai

Menu Ramadhan Sup Telur Josstoday Com


Belum ada Komentar untuk "Resep Sup Telur"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel