Resep Fuyunghai Tepung



Resep Sukses Membuat Fuyunghai Ayam Jamur Sajian Sedap

Resep dan Cara Membuat Fuyunghai Tepung Terigu Rumahan yang Enak

Salah satu menu yang tidak kalah istimewa untuk anggota keluarga anda adalah fuyunghai tepung terigu rumahan yang enak dengan saus istimewa.

Fuyunghai dengan bahan dasar telur ditambah dengan daging dan telur kini akan lebih istimewa ketika disantap oleh keluarga. Tesksturnya lebih crunchy karena menggunakan tambahan tepung ditambah dengan saus asam manis yang menggoda selera makan keluarga.

Cara memasak fuyunghai tepung yaitu menggunakan telur, tambahan daging.Hanya saja sedikit berbeda karena menggunakan tambahan tepung terigu dan tepung sagu ke dalam bahan adonan fuyunghai. Inilah yang membuat teksturnya berbeda dengan fuyunghai pada umumnya.

Sedangkan untuk sausnya , anda dapat menggunakan potongan tomat atau menggunakan nanas untuk menambah rasa asam.Gunakan juga larutan maizena untuk mengentalkan saus. Bahkan bila anda suka, anda dapat menambahakan potongan sayuran seperti wortel ataupun kacang polong ke saus fuyunghai.

Silahkan coba resep fuyunghai tepung ataupun fuyunghai berbahan lain seperti fuyunghai ayam, fuyunghai kepiting, fuyunghai tahu ataupun fuyunghai lainnya.

Nama Resep

Resep dan Cara Membuat Fuyunghai Tepung Terigu Rumahan yang Enak

Waktu Memasak

Persiapan:

Memasak:

Total:

Jumlah Porsi

6 Porsi

Bahan-bahan yang digunakan untuk membuat Fuyunghai Tepung Terigu Rumahan yang Enak

Bahan Utama Fuyunghai Tepung

  • 8 buah telur bebek
  • 125 gram daging ayam fillet, cincang kasar
  • 150 gram wortel sayur, iris korek api
  • 200 gram daun kol, iris kasar
  • 3 sendok makan tepung sagu
  • 1 sendok tepung terigu
  • 3 siung bawang putih
  • 1 daun bawang, iris halus
  • 1 sdt kecap inggris
  • lada bubuk secukupnya
  • garam secukupnya ‘
  • minyak goreng secukupnya
  • gula pasir secukupnya

Bahan Saus Fuyunghai Tepung

  • 3 gelas air
  • 5 buah tomat
  • 5 siung bawang putih
  • 2 sendok teh tepung sagu
  • 1 batang daun bawang
  • 1 buah bawang bombay
  • 100 gram kacang polong
  • 100 gram saus tomat
  • merica bubuk secukupnya
  • kecap inggris secukupnya
  • garam secukupnya
  • gula pasir secukupnya
  • minyak goreng secukupnya

Cara Membuat Fuyunghai Tepung Terigu Rumahan yang Enak

Cara Membuat Fuyunghai  Tepung

  1. Langkah pertama tumis bawang putih hingga berubah warna dan mengeluarkan aroma harum
  2. Lalu masukan daging fillet , tumis hingga berubah warna
  3. Selanjutnya tambahkan garam, merica. dan gula , lalu angkat dan masak
  4. Selanjutnya tambahkan sayuran seperti kol, wortel sayur dan juga daun bawang ke dalam kocokan telur bebek dan tambahkan tumisan ayam
  5. Selanjutnya masukan tepung sagu dan tepug terigu , aduk hingga merata
  6. Panaskan minyak untuk menggoreng, ambil adonan campuran telur dam siram-siram kemudian lepaskan dari cetakan sendok sayur. Biarkan hingga matang.Angkat

Cara Membuat Saus Fuyunghai Tepung

  1. Buang biji tomat kemudian rebus bersama denga air mendidih, haluskan dengan menggunakan blender
  2. Selanjutnya tumis bawang bombay dan bawang putih hingga harum.
  3. Lalu tambahkan wortel hingga setengah matang
  4. Kemudian tambahkan kedap inggris, saus tomat, lada, garam dan gula pasir , masak hingga mendidih.
  5. Masukan dengan tepung sagu aduk hingga meletup-letup dan mengental.
  6. Tambahkan kacang polong dan juga daun bawang.
  7. Sajikan selagi hangat

Itulah resep fuyunghai tepung yang dapat anda coba di rumah, anda juga dapat mencoba resep mancanegara lainnya. Jangan lupa untuk berbagi resep dengan teman dan keluarga anda di media sosial di bawah ini, selamat mencoba. 

Lulusan terbaik Sekolah Tinggi Bahasa Asing ini memiliki segudang pengalaman dalam dunia tulis menulis. Selain itu, pengalaman job training di bidang Food and Beverage Service semakin menambah keahlian penulis dalam bidang kuliner. Pengalaman di dunia sastra dan tata boga menjadikannya salah satu kontributor terbaik di selerasa.com.

Gallery Resep Fuyunghai Tepung

14 Resep Fuyunghai Yang Enak Ala Restoran Rekomended

Ini Dia Resep Fuyunghai Lezat Lengkap Dengan Saus Siramannya

Fuyunghai Telur Sayuran Ala Solaria

Resep Fuyunghai Sederhana Mantap

Fuyunghai Ayam Olahan Telur Goreng Praktis Untuk Sahur

14 Resep Fuyunghai Yang Enak Ala Restoran Rekomended

6 Resep Fuyunghai Enak Dan Mudah Resep Masakan Nusantara

Resep Fuyunghai By Dianayupuspitasari Resep Tina

Cara Membuat Fuyunghai Enak Dan Mengembang Ala Resto Chinese

14 Resep Fuyunghai Yang Enak Ala Restoran Rekomended

14 Resep Fuyunghai Yang Enak Ala Restoran Rekomended

Resep Fuyunghai Dengan Modal Telur Dan Tepung Terigu

14 Resep Fuyunghai Yang Bisa Anda Coba Dirumah

Resepfuyunghai Instagram Posts Gramha Net

Resep Dan Cara Membuat Fuyunghai Sayur Yang Enak Dan Gurih

Resep Fuyunghai Homemade Mudah Dan Favorit Banget Muyass Com

Resep Cara Membuat Fuyunghai Telur Keeprecipes Your

Resep Rahasia Indonesia Daftar Resep Fuyunghai Tepung Lezat

209 Resep Fuyunghai Kanji Enak Dan Sederhana Cookpad

Resep Fuyunghai Ciamik Ala Vemale Lifestyle Fimela Com

Resep Fu Yung Hai

Resep Fu Yung Hai Persis Seperti Di Resto Chinese Food

Resep Fuyunghai Authentic Chinese Style Oleh Riska Erlinda

Resep Fuyunghai Dan Saus Yang Sedap Dafunda Cara

Cara Membuat Resep Fuyunghai Ayam Telur Enak Sederhana

Fu Yung Hai Crispy

5 Resep Dan Cara Membuat Fuyunghai Yang Enak Nan Gurih

14 Resep Fuyunghai Yang Bisa Anda Coba Dirumah

Jual Tepung Fuyunghai Tepung Pu Yung Hai Cap Rajawali Jakarta Barat Len S Baking Center Tokopedia


Artikel Terkait

Belum ada Komentar untuk "Resep Fuyunghai Tepung"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel