Resep Kue Baroncong



Baroncong Kue Tradisional Sepanjang Masa Khas Bugis

Resep Cara Membuat Dange - Kue Khas Makassar

Dange adalah salah satu makanan khas dari kabupaten Pangkep, provinsi Sulawesi Selatan. Kue dange terbuat dari beras ketan hitam atau putih, parutan kelapa muda, dan gula merah.Sepintas Dange mirip dengan Kue Baroncong, makanan khas Sulsel yang lain. Kue Baroncong memiliki tekstur yang lebih halus sedangkan dange sedikit kasar.

Bahan-bahan:

  • 250 gram tepung ketan hitam.
  • 150 ml air matang.
  • 125 gram kelapa parut setengah tua. Kukus selama 20-30 menit.
  • 75 gram gula merah atau gula aren (sisir halus).
  • 25 gram gula pasir.
  • 1/2 sdt garam halus.
Cara Membuat:
  1. Campurkan tepung ketan hitam bersama dengan kelapa parut (yang telah dikukus), gula merah, gula pasir, garam halus, dan air matang. Aduk rata dan tiriskan.
  2. Siapkan Cetakan kue pukis, olesi dengan menggunakan margarine. Tuang adonan kedalam cetakan secara perlahan sambil adonan dipadatkan.
  3. Panggang adonan hingga matang. Sajikan.

Page 2

Papeda adalah makanan berupa bubur sagu khas Maluku dan Papua yang biasanya disajikan dengan ikan tongkol atau mubara yang dibumbui dengan kunyit. Papeda berwarna putih dan bertekstur lengket menyerupai lem dengan rasa yang tawar. Papeda merupakan makanan yang kaya serat, rendah kolesterol dan cukup bernutrisi.

Bahan-bahan:

  • 1000 gr tepung sagu
  • Secukupnya air panas matang
Cara Membuat:
  1. Masukkan tepung sagu ke dalam sebuah wadah, siram dengan air dingin sedikit demi sedikit sambil diaduk sampai merata.
  2. Tuang air panas ke dalam adonan sagu, aduk-aduk kembali sampai merata dan tepung menjadi kental dan sedikit lengket.
  3. Sajikan, dan siap dinikmati.

Gallery Resep Kue Baroncong

Resep Kue Buroncong Khas Bugis Makassar Youtube

5 Sarapan Nikmat Orang Makassar Ada Bassang Hingga Songkolo

Diaryq Kue Beroncong

Resep Kue Adrem

Baroncong Kue Tradisional Sepanjang Masa Khas Bugis

Sanggara Belanda

Jajanan Tradisional Makassar Kearifan Lokal Yang Bikin

Baroncong Kue Tradisional Sepanjang Masa Khas Bugis

Sunardi Penjual Kue Buroncong Asal Kediri Yang Mengispirasi

Resep Kue Buroncong Kue Pancong Oleh Helnayani Umar

Resep Kue Keroncong Buroncong Oleh Diandra Cookpad

Resep Kue Lumpur Kentang

Kue Kering Kelapa Mentega

Resep Kue Pukis Simple Buroncong Hijau Berita Dunia Baru

Burongcong Kuliner Sulawesi Selatan Beautiful

Images Tagged With Buroncong On Instagram

8 Makanan Tradisional Khas Sulawesi Barat Yang Populer

Beda Kue Pancong Dan Kue Pukis Yang Sering Dikira Sama Kaskus

Mari Mengenal Buroncong Kue Terberat Di Dunia Must

Sejarah Makanan Makasar Yang Dulu Biasa Sekarang Hits

Kuebaroncong Hash Tags Deskgram

Resep Kue Pancong Gurih Manis Mudah Membuatnya

Wadaikeroncong Instagram Posts Gramho Com

Resep Dan Cara Membuat Kue Barongko Khas Bugis Yang Enak Asli Dan Lembut

Kumpulan Resep Makanan Dan Minuman Resep Dan Cara Membuat


Artikel Terkait

Belum ada Komentar untuk "Resep Kue Baroncong"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel